harga cabe melonjak

10 bulan lalu

Melonjaknya Harga Cabe Picu Inflasi Pada Desember 2023 di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Desember 2023 Balikpapan mengalami inflasi sebesar 0,39% (mtm), lebih rendah dibandingkan bulan November 2023 yang mengalami inflasi sebesar 0,44% (mtm). Secara tahunan, inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK) Balikpapan tercatat sebesar 3,60% (yoy), atau lebih tinggi dibandingkan inflasi nasional 2,61% (yoy) dan inflasi gabungan dua kota di Kaltim 3,46% (yoy). Komoditas penyumbang inflasi […]

10 bulan lalu

Kerja Sama dengan Enrekang, Pemkot Balikpapan Bakal Intervensi Harga Cabe yang Melonjak

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan bakal mengintervensi harga cabe yang saat ini melonjak mencapai Rp 95 ribu per kilogram, hingga menekan inflasi. “Lagi dibahas artinya kita membantu untuk menekan inflasi, salah satunya kan setiap tahun terjadi inflasi masalah cabe,” ujar Wali Kota Rahmad Mas’ud disela-sela memantau harga pangan di Pasar Sepingan, Rabu (13/12/2023) […]