hoaks covid-19

3 tahun lalu

Kominfo Mencatat Ada 1.556 Hoaks Covid-19 dan 177 Vaksin di Medsos dan Media Digital

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Johnny G. Plate, mengimbau masyarakat untuk tetap waspada terhadap infodemi mengenai pandemi Covid-19. Penggunaan media digital secara bijak diperlukan sebagai benteng dalam menerima informasi pandemi yang beragam di tengah ruang informasi publik. “Saat ini dunia tidak hanya berupaya keras menangani pandemi Covid-19, namun kita juga sedang menghadapi […]

3 tahun lalu

Ada 97 Berita Bohong Terkait Vaksin Covid-19 Tersebar di Media Sosial

MAHULU, Inibalikpapan.com – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mencatat sejak 1 Februari 202 ada sebanyak 97 hoaks atau berita bohong terkait vaksin covid-19. Hal itu disampaikan Koordinator Pengendalian Konten Internet Ditjen Aplikasi Informatika (Ditjen Aptika) Kominfo Anthonius Mala dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan.com “Sampai dengan 1 februari ada 97 hoaks tentang vaksin covid-19 tersebar di […]

3 tahun lalu

Selama Pandemi 1.387 Hoaks Terkait Covid-19, Sebanyak 134 Kasus Ditangani Polisi

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Informasi bohong atau hoax makin masif  masif, termasuk yang berkaitan dengan pandemi Covid-19 di media sosial. Demikian disampaikan Dirjen Aplikasi Informatika Kementerian KomunikasiSemuel Abrijani Pangerapan. “Sejak pandemi Covid-19 menyentuh Indonesia Maret 2020 lalu, ada 1.387 jenis hoaks yang teridentifikasi,” ujarnya Dia mengatakan, banyak oknum yang tak bertanggungjawab menyebarkan hoax terkait covid-19. Sehingga […]