Ibu Kota Nusantara

1 tahun lalu

Hingga Mei 2023, Polda Kaltim Tertibkan 36 Tambang Ilegal, Wilayah IKN Jadi Prioritas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kapolda Kaltim Irjen Imam Sugianto menegaskan, penertiban tambang batu bara illegal menjadi prioritas. Hal itu disampaikannya usai upacara dan syukuran dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke-77 di halaman Mapolda pada Sabtu (01/07/2023). “Tambang illegal terus kita tertibkan karena itu persoalan di Kaltim,” ujarnya kepada awak media. Bahkan hingga Mei 2023, Polda Kaltim […]

1 tahun lalu

IKN Bagian dari Tujuh Mimpi Kaltim yang Tertuang Dalam Monumen Kapsul Waktu

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca Presiden Joko Widodo mengumumkan Ibu Kota Negara dipinsdh ke Kaltim langsung disambut sorak-sorai hampir seluruh masyarakat Benuo Etam. Tak terkecuali mantan Gubernur Kaltim dua periode 2008-2018 Awang Farouk Ishak yang kini anggota DPR RI. Dia menyebut, Ibu Kota Nusantara (IKN) merupakan 7 mimpi yang terwujud. “Kita bersyukur, semua harapan dan mimpi […]

1 tahun lalu

Tahun Depan 11.274 ASN Kementerian dan Lembaga Dipindahkan ke IKN, Termasuk 5.716 Personil TNI-Polri

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah memastikan untuk tahap pertama atau tahun 2024, , ASN, TNI, dan Polri yang dipindahkan ke Ibu Kota Nusantara (IKN) sebanyak 16.990 orang Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengatakan, jumlah tersebut terdiri atas 11.274 ASN dari 40 kementerian dan lembaga, serta serta TNI/Polri sebanyak 5.716 personil. […]

1 tahun lalu

Otorita IKN : Bukan Sekadar Mimpi, Tahun Depan Kita Wujudkan IKN Sebagai Kota Dunia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menanggapi isu yang berkembang sejak awal, bahwa banyak kalangan yang meragukan realisasi IKN, ibarat hanya mimpi. “Banyak berkembangnya isu isu yang mengatakan bahwa Otorita hanya sekedar mimpi,  tahun depan kita terwujudkan IKN  sebagai Kota dunia itu semua,” ujar Kepala Bidang Pembangunan IKN Nisantara, Thomas. Umbu, Rau (07/06/2023) […]

1 tahun lalu

Pelestarian Lingkungan Hidup Tanpa Merusak dan Menghilangkan Kearifan Lokal di IKN

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) kini tengah menyusun draft Konsepsi Rancangan Peraturan tentang Tata Cara Pengakuan, Perlindungan dan Pemajuan Kearifan Lokal Dalam Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. Dalam Konsultasi Publik yang digelar di Hotel Senyiur Balikpapan,  Kepala Otorita IKN Bambang Susantono mengatakan, hal itu penting untuk Tata Kelola Pemerintahan yang baik dalam […]

1 tahun lalu

Daerah Penyangga IKN Diminta Menyiapkan Infrastruktur Penunjang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Gubernur Kaltim Isran Noor menyambut positif digelarnya Focus Group Discussion dengan tema Peluang dan Tantangan menyambut Ibu Kota Nusantara (IKN) Dia mengatakan, keberadaan IKN akan mendorong pertumbuhan ekonomi diantaranya penerbangan. Bukan hanya sekadar pemerataan pembangunan diluar Pulau Jawa.   “Dalam konteks ini, konektivitas penerbangan akan memainkan peran yang sangat penting dalam mendukung […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi akan Promosikan Investasi IKN di Singapura

Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja dua hari ke Singapura dan Malaysia pada Rabu-Kamis, 7-8 Juni 2023. Di Singapura, Presiden Jokowi akan menjadi salah satu pembicara pada ajang Ecosperity Week 2023. “Di Singapura, kunjungan dilakukan hanya beberapa jam saja, utamanya adalah untuk berbicara pada Ecosperity Week 2023 yang diadakan oleh Temasek Foundation,” ungkap Presiden Jokowi […]

1 tahun lalu

Amerika Serikat Respon Positif Pemindahan Ibu Kota Negara dan Pembangunan IKN

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Amerika Serikat menyambut baik pemindahan Ibu Kota negara (IKN) ke Kaltim. Bahkan Amerika menyatakan, mendukung pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) Hal itu disampaikan Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Sung Y. Kim dalam konfrensi pers dengan sejumlah media di daerah pada Senin (05/06/2023) kemarin. Sung mengatakan, Amerika terus memantau perkembangan pembangunan IKN […]

1 tahun lalu

Pemerintah Pastikan Bangun Training Camp Sepak Bola di IKN, FIFA Gelontorkan USD 7,3 Juta

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua Umum PSSI Erick Thohir kembali menegaskan, dukungan Presiden Joko Widodo untuk pengembangan sepak bola Erick mengatakan, dukungan Presiden Jokowi itu melalui penerapan sport science, pembangunan infrastruktur, serta program berkelanjutan dan jangka panjang “Satu, kita akan menerapkan sport science. Yang kedua, pembangunan infrastruktur yaitu salah satunya training camp yang ada di IKN (Ibu Kota Nusantara) […]

1 tahun lalu

IKN Hadirkan Pembangunan Berkeadilan dan Merata

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah terus berupaya menghadirkan pembangunan berkeadilan dan merata yang membutuhkan kesinambungan dan keberlanjutan. Salah satu yang dilakukan melalui pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). Sehingga pembangunan tak hanya tersentral di Pulau Jawa. Pembangunan merata diluar Pulau Jawa. “Personel dalam pemerintah bisa berganti, tapi perjuangan tak boleh berhenti. Keadilan, pemerataan, dan kesejahteraan adalah yang […]