Idul Adha

3 tahun lalu

Keluarga Bubuhan Banjar Bagikan Daging Kurban ke Ratusan Warga

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Merayakan Idul Adha, Kerukunan Keluarga Bubuhan Banjar Kaltim dan Kaltara ikut membagikan daging kurban.   Ketua Kerukunan Keluarga Bubuhan Banjar Kaltim dan Kaltara Redy Asmara mengatakan, ebanyak 5 ekor hewan kurban yang dipotong dan dibagikan ke warga. “Hewan kurban ini berasal dari warga Kerukunan Keluarga Bubuhan Banjar Kaltim dan Kaltara dibagikan bagi […]

3 tahun lalu

Pertamina MOR Kalimantan Bagikan 1.205 Paket Daging Kurban Bagi Warga Sekitar

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Perayaan Idul Adha tahun ini Pertamina  Marketing Operation Region (MOR) Kalimantan menyembelih 14 ekor sapi yang dibagikan ke warga sekitar Kantor. Sebanyak 1.205 warga di area ring I Kantor Pertamina MOR Kalimantan yang mendapatkan daging kurban yang diserahkan secara simbolis oleh Ketua Badan Dakwah Islam (BDI) M. Hariyansyah kepada warga pada Rabu […]

3 tahun lalu

Pangkalan TNI AL Balikpapan Potong 7 Ekor Hewan Kurban Dibagikan ke Masyarakat

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –Pangkalan TNI AL (Lanal) Balikpapan melakukan penyembelihan 7 ekor hewan kurban. 3 ekor sapi dan 4 ekor kambing pada Selasa (20/07/2021). Pemotongan hewan kurban dipimpin langsung Komandan Lanal Balikpapan Kolonel Laut (P) Siswo Widodo. Daging tersebut, kemudian dibagikan kepada warga sekitar. Diantaranya Panti Asuhan Darussilmi Balikpapan, Panti Asuhan Umi Zaroh Balikpapan, Panti Asuhan […]

3 tahun lalu

Presiden Maknai Idul Adha sebagai Momentum Penguatan Solidaritas Bangsa

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo memaknai Idul Adha tahun ini sebagai momentum untuk menguatkan solidaritas untuk bangkit bersama menghadapi pandemi Covid-19. Menurut Presiden, Idul Adha mengandung pesan mulia, pengorbanan, dan kemanusiaan yang patut “Inilah momentum untuk menguatkan solidaritas dalam semangat persaudaraan. Ukhuwah islamiah, ukhuwah wathaniah, dan ukhuwah insaniah yang akan mampu melipatgandakan energi kita […]

3 tahun lalu

Jelang Idul Adha Stok Sembako Aman, Warga Kaltim Tak Perlu Panik

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Meski ditengah pandemi covid-19 dan diberlakukan PPKM Darurat maupun PPKM Mikro Diperketat, namun Pemerintah Provinsi memastikan stok sembako aman. Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi (Disperindagkop) dan UKM Provinsi Kaltim HM Yadi Robyan Noor menyatakan, masyarakat tak perlu khawatir , karena stok sembako cukup aman. “Rata-rata stok bahan pangan pokok kita cukup aman […]

3 tahun lalu

Wapres Ingatkan Penyelenggaraan Idul Adha Jangan Sampai Timbulkan Klaster Baru

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Wakil Presiden . H. Ma’ruf Amin mengingatkan, agar Idul Adha ditengah pandemi covid-19 agar jangan sampai menimbulkan klaster baru. Hal itu disampaikannya dalam pertemuan dengan MUI, dan Pimpinan Ormas Islam tentang Pelaksanaan Ibadah Idul Adha dan Kurban pada  Minggu (18/07/2020). Pasalnya, kini tengah menghadapi lonjakkan kasus covid-19 yang cukup tinggi. Karenanya dalam […]

3 tahun lalu

Jelang Idul Adha, Polri Dirikan 1.038 Pos Penyekatan Jalan Antisipasi Mobilitas Masyarakat

JAKARTA, Inibalikpapan – Jelang Idul Adha, Kakorlantas Polri sudah mendiridkan pos dan lokasi penyekatan dengan pola ring 1, 2, 3 baik tingkat Provinsi, Kabupaten maupun Kecamatan. Penyekatan utamanya diprioritaskan di wilayah Lampung, Jawa, dan Bali, tersebar baik di jalur tol, non-tol maupun pelabuhan.  Hal itu untuk mencegah mobilitas masyarakat saat libur Idul Adha. “Menjelang Idul […]

3 tahun lalu

Masyarakat Diimbau Tidak Mudik Saat Idul Adha

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengimbau masyarakat untuk membatasi mobilitas dan tidak mudik pada momen Idul Adha tahun ini guna menekan laju penularan Covid-19. Hal tersebut disampaikan Menag dalam keterangan pers usai mengikuti rapat terbatas yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi), melalui konferensi video, Jumat (16/07/2021). “Kementerian Agama akan segera […]

3 tahun lalu

Pemerintah Tetapkan 20 Juli Perayaan Idul Adha

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah resmi menetapkan 20 Juli 2021 atau 10 Zulhijah 1442 Hijriah perayaan Idul Adha . Demikian disampaikan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menggelar sidang isbat menentukan 1 Zulhijah 1442H, Sabtu (10/7/2021).  “Hilal sudah terlihat, sehingga 1 Zulhijah sama dengan Ahad 11 Juli 2021 dalam perhitungan Masehi. Karenanya, Idul Adha jatuh pada hari Selasa 20 Juli,” ujarnya. […]

3 tahun lalu

Pedagang Hewan Kurban Wajib Penuhi Prokes, Dicek Kesehatannya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Para pedagang hewan kurban wajib menerapkan protokol kesehatan (prokes). Hal itu berdasarkan surat edaran Wali Kota Balikpapan. Demikian disampaikan salah satu penjual hewan kurban Bang Kumis (BK) Farm, Abduh Kuddu yangmenyiapkan 150 ekor sapi baik lokal maupun impor dan 100 ekor kambing. “Jadi setiap pembali harus menggunakan masker, mencuci tangan dan menjaga […]