Jalan Karingau dan Mulawarman Dikerjakan Pemprov Kaltim
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Anggota Badan Anggaran (Banggar) DPRD Provinsi Kaltim Muhammad Adam memastikan tahun ini ada dua jalan provinsi di Kota Balikpapan yang dikerjakan Dua jalan provinsi yang dikerjakan yakni Jalan Mulawarman Balikpapan Timur dan Simpang tiga Jalan Sukarno – Hatta Kilometer 5,5 menuju Pelabuhan Kariangau, Balikpapan Utara. “Insya Allah yang menjadi kewenangan Pemerintah Provinsi, […]