Top Header Ad

Jay Idzes

Timnas Indonesia / PSSI
4 hari lalu

Jay Idzes : Kami Siap Hadapi Australia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, memastikan dirinya dan tim siap berjuang maksimal dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Australia. Pemain Venezia FC ini menegaskan bahwa perubahan di jajaran kepelatihan serta kehadiran beberapa pemain baru akan menambahsemangat skuad Garuda, untuk meraih poin. “Tentu saja akan berbeda. Saya bekerja dengan pelatih sebelumnya selama […]

5 bulan lalu

Kapten Timnas Indonesia : Kami Tidak Akan Menyerah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kepemimpinan wasit Alhmed Al Kaf yang kontroversial membuat kemenangan Timnas Indonesia yang sudah didepan akhirnya buyar. Alhmed Al Kaf pun menjadi bulan-bulanan masyarakat dan para pecinta sepak bola nasional. Cacian dan makian di media sosial terhadap wasit asal Oman itu menggema. Namun, kapten Timnas Indonesia Jay Idzes menanggapinya dengan bijak. Pemain Venezia […]

6 bulan lalu

Jay Idzes Pemain Indonesia Pertama yang Debut di Serie A Liga Italia, Siap Perkuat Timnas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Jay Idzes menegaskan, siap tampil bersama Timnas Indonesia dalam kualifikasi round 3 Piala Dunia 2026 Zona Asia Pemain berdarah Belanda itu menjadi pemain Indonesia pertama yang debut di Serie A Liga Italia dengan berseragam Venezia yang baru promosi tahun ini. Dia diturunkan saat melawan Fiorentina di Stadion Artemio Franchi, Firenze pada Minggu […]

9 bulan lalu

Tampil Positif di Laga Cremonese vs Venezia, Jay Idzes Berpeluang Tampil di Serie A

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com – Venezia selangkah lebih dekat menuju promosi ke Serie A setelah berhasil menahan imbang Cremonese tanpa gol. Laga di Stadion Giovanni Zini pada Jumat (31/5) dini hari itu merupakan leg pertama final play-off ke kasta tertinggi liga Italia. Leg kedua laga Cremonese vs Venezia akan berlangsung pada Senin (3/6) dini hari. Bermain di […]

1 tahun lalu

Jay Idzes Tak Sabar Berseragam Timnas Indonesia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemain keturunan Jay Idzes bakal menjalani debutnya bersama Timnas Indonesia laga lanjutan putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Grup F kontra Vietnam. Timnas Indonesia akan menghadapi The Golden Star Warriors pada 21 dan 26 Maret 2024. Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta. SUGBK jadi venue yang dipilih PSSI saat Skuad […]

1 tahun lalu

Kenakan Seragam Timnas Indonesia, Jay Idzes  dan Thom Haye Tak Sabar Ingin Bermain di GBK

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Bek Venezia yang teah berstatus Warga Negara Indonesia (WNI) Jay Idzes dan gelandang Heerenveen Thom Haye tak sabar ingin segera berman di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK). Jumat (29/12/2023), kedua pemain mengenakan seragam Timnas Indonesa berkunjung ke Stadion berkapasitas 78 ribu kursi itu. Kedua melihat langsung kemegahan Stadion yang mulai dibangun […]

1 tahun lalu

Besok Jay Idzes Jalani Sumpah Sebagai WNI, Nathan Tjoe-A-On Tertunda

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemain keturunan Jay Idzes dipastikan akan segera menjadi warga Negara Indonesia (WNI). Bek klub Seri B Italia Venezia itu bakal diambil sumpah, Kamis (28/12/2023). Pemain berdarah Belanda itu telah tiba di Jakarta, Rabu (27/12/2023) petang. Pengambilan sumpah akan dilakukan di Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) DKI Jakarta sekitar  pukul 08.00 […]

Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian
1 tahun lalu

Komisi X DPR Setujui Naturalisasi Jay Idzes dan Nathan Tjoe-A-On, Segera Berstatus WNI

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dua pemain sepak bola keturunan Jay Idzes dan Nathan Tjoe-A-On selangkah lagi akan mengantongi paspor Indonesia atau berstatus sebagai Warga Negara Indonesi (WNI). Pasalnya, Komisi X DPR RI telah menyetujui naturalisasi kedua pemain berdarah Belanda tersebut. Demikian disampaikan pimpinan sidang, Hetifah Sjaifudian dalam Rapat Kerja Komisi X yang digelar, Senin (4/12/2023). “Komisi X DPR […]

1 tahun lalu

PSSI Targetkan Proses Naturalisasi Empat Pemain Rampung Bulan Depan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hasil buruk Timnas Indonesia berupaya mempercepat proses naturalisasi Justin Hubner, Jay Idzes, Nathan Tjoe-A-On, dan Ragnar Oratmangoen. Hal itu disampaikan Ketua Umum PSSI Erick Thohir. Bahkan Menteri BUMN ini menargetkan, 10 Desember 2023 ke empat pemain tersebut sudah mengantongi paspor Indonesia. PSSI berupaya agar ke empat pemain tersebut bisa tampil di Piala Asia yang akan […]

1 tahun lalu

Perjalanan Karir Sepak Bola Jay Idzes Calon Pemain Naturalisasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemain keturanan, berdarah Belanda Jay Idzes akan masuk dalam program naturalisasi PSSI. Hal itu disampaikan langsung Ketua Umum PSSI Erick Thohir dikutip dari laman PSSI. Jay merupakan pemain kelahiran Mierlo, Belanda pada 2 Juni 2000. Ia memiliki darah keturunan Indonesia dari kakek dan neneknya. Ia lahir di Belanda, di mana kedua orang […]