5 bulan lalu

Wakapolda Kaltim dan Kapolres PPU Cek Kesiapan Upacara HUT Kemerdekaan di IKN

SEPAKU, Inibalikpapan.com – Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Djati Wiyoto Abadi didampingi Kapolres Penajam Paser Utara (PPU) AKBP Supriyanto mengecek persiapan Upacara HUT RI ke-79 yang akan digelar di Ibu Kota Nusantara (IKN). Seperti diketahui, Presiden Joko Widodo menyatakan, akan menggelar Upacara HUT Kemerdekaan pada 17 Agutus 2024 untuk pertama kalinya terpusat di IKN. Wakapolda Kaltim […]