Top Header Ad

Kementerian Ketenagakerjaan

9 bulan lalu

THR Harus Dibayar Paling Lambat H-7 Lebaran, Menaker: Jangan Dicicil!

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com– Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mengingatkan para pengusaha agar membayar Tunjangan Hari Raya (THR) keagamaan secara penuh dan tidak boleh ditunda. Dia mengingatkan THR paling lambat dibayar tujuh hari sebelum hari raya atau lebaran. Hal ini disampaikan Ida usai mengeluarkan Surat Edaran (SE) Nomor M/2/HK.04/III/2024 tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Hari Raya Keagamaan 2024 […]

1 tahun lalu

Masih Terima Aduan THR, Posko Dibuka Hingga 28 April Pekan Depan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) memastikan masih membuka  Posko Satgas THR Dibuka Hingga 28 April 2023 pekan depan Sekjen Kemenaker Anwar Sanusi mengatakan, tetap melayani aduan THR selama libur dan cuti bersama Idulfitri. Sedangkan layanan konsultasi telah ditutup pada 18 April 2023.  “Hal ini diharapkan dapat membantu masyarakat yang ingin melakukan aduan seputar pembayaran […]

1 tahun lalu

Polteknaker Sediakan Beasiswa 100 Persen Bagi Mahasiswa Baru Jalur SBP

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Politeknik Ketenagakerjaan (Polteknaker) mulai membuka penerimaan bagi mahasiswa baru tahun 2023/2024. Bagi yang diterima akan mendapatkan beasiswa 100 persen. Pembukaan pendaftaran dimulai pada 3 April 2023. Ada dua jalur yang disediakan jalur yakni Seleksi Berdasarkan Prestasi (SBP) dan Seleksi Berdasarkan Tes (SBT).  Dalam keterangan tertulisnya,  Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan, Anwar Sanusi Pendaftaran […]

2 tahun lalu

Selama Hampir Dua Pekan Kemnaker Terima 2.114 Pengaduan Soal THR

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Selama periode 8-20 April 2022 Posko Tunjangan Hari Raya (THR) Keagamaan Tahun menerima 2.114 laporan pemberian THR konsultasi online dan 558 pengaduan online. Kepala Biro Humas Kemnaker, Chairul Fadhly Harahap, menyatakan bahwa terdapat sejumlah topik pelaporan yang masuk ke Posko THR 2022. Topik-topik tersebut di antaranya perhitungan THR yang tidak sesuai ketentuan, […]

3 tahun lalu

Kemenaker Gagalkan Pengiriman 59 Calon Pekerja Migran Ilegal ke Timur Tengah

BEKASI, Inibalikpapan.com – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) menggagalkan rencana pengiriman 59 orang Calon Pekerja Migran Indonesia (CPMI) ilegal Timur Tengah, seperti Arab Saudi, Qatar, dan UEA.  Hal itu terjadi saat Satgas Pelindungan PMI Kemnaker yang terdiri dari Direktorat Bina Penempatan dan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (Dit. P2PMI) dan Direktorat Jenderal Pembinaan Pengawasan Ketenagakerjaan dan Keselematan dan […]

3 tahun lalu

Kemnaker Siapkan Progran TKM Bagi Perempuan di Masa Pandemi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menjelaskan berbagai program Kementerian Ketenagakerjaan sebagai solusi yang diberikan kepada masyarakat, khususnya kamu perempuan, dalam mengatasi persoalan di masa pandemi COVID-19 ini. Salah satu program yang dapat diakses masyarakat, khususnya perempuan, adalah program Tenaga Kerja Mandiri (TKM). Program ini bertujuan menciptakan lapangan kerja dan membuka peluang usaha bagi […]

3 tahun lalu

Pemerintah Klaim Tingkat Pengangguran di Perkotaan Turun Jadi 8 Persen

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) Anwar Sanusi mengungkapkan, angka pengangguran menunjukkan hasil positif, meski masih pandemi. Pada bulan Februari 2021, tren tingkat pengangguran menunjukkan perbaikan sebesar 6,26 persen atau sekitar 8,75 juta orang. Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di wilayah perkotaan pun menurun menjadi 8 persen. “Selama tahun 2020 hingga Februari 2021, […]

3 tahun lalu

Tandatangani MoU, Kemnaker dan KAGAMA Kaltim Sinergi Tingkatkan Kompetensi Angkatan Kerja

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kementerian Ketenagakerjaan bersama Keluarga Alummi Universitas Gajah Mada (KAGAMA) Kaltim bersinergi guna meningkatkan kompetensi angkat kerja Indonesia. Sinergi terjalin setelah Kemnaker melalui Balai Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Samarinda bersama KAGAMA Kaltim pada Jumat (17/9/2021) dan Balai Latihan Kerja (BLK) Samarinda dengan KAGAMA Kaltim pada Sabtu (18/9/2021) menandatangani nota kesepahaman (MoU). Kedua […]

3 tahun lalu

Perusahaan Wajib Laporkan Data-data Ketenagakerjaan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker)  meminta perusahaan agar melaporkan perkembangan keadaan ketenagakerjaannya melalui Wajib Lapor Ketenagakerjaan di Perusahaan (WLKP) secara online melalui situs website http://wajiblapor.kemnaker.go.id. Menteri Ketenagakerjaan (Menaker Ida Fauziyah  mengatakan, hingga saat ini, jumlah perusahaan yang menyampaikan WLKP online jumlahnya belum sesuai harapan. “Mengingat pentingnya data-data ketenagakerjaan tersebut, kami mendorong setiap perusahaan untuk dapat […]

3 tahun lalu

Perusahaan yang Mempekerjaan Penyandang Disabilitas Masih Sangat Rendah

MAKASSAR, Inibalikpapan.com – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengimbau seluruh pelaku usaha untuk semakin terbuka dan memberikan akses kesempatan kerja bagi para penyandang disabilitas. Karena penyandang disabilitas berhak berpartisipasi dan berperan serta dalam pembangunan untuk mencapai kemandirian dan meningkatkan kesejahteraan ekonominya. “Mempekerjakan penyandang disabilitas mampu memberikan benefit/nilai tambah terhadap reputasi, prestise, dan nama baik perusahaan, sebagai entitas […]