2 bulan lalu

Tidak Ada Kata Terlambat Meningkatkan Kesehatan Kognitif

MARYLAND, Inibalikpapan.com – Penelitian menunjukkan ternyata manusia tidak hanya dapat menjaga, tetapi juga meningkatkan kesehatan kognitif. “Memprioritaskan perilaku sehat dapat meningkatkan kemampuan otak hingga usia 70 hingga 80-an,” kata Dr. Seemant Chaturvedi, ahli saraf dan spesialis stroke di University of Maryland Medical Center seperti dikutip dari Time.  “Kita masih dapat mengingat kenangan penting, mengendarai mobil, […]