9 tahun lalu

Dahsyatnya Dampak Senggolan Ferry, Dermaga Penajam Rusak Berat

PENAJAM, Inibalikpapan.com – Dampak ‘senggolan’ KMP Kineret dengan dermaga Pelabuhan Penajam Paser Utara cukup mengerikan. Kerusakan parah terlihat dari foto-foto milik Kapten Eko Dwi Kuryanto, anggota Lanal Balikpapan yang ikut melakukan patroli. Dari sejumlah foto yang diunggah untuk wartawan, menampilkan beberapa sudut kerusakan dermaga. Berikut foto hasil jepretan Kapten Eko: