Kota Balikpapan

1 tahun lalu

Wakil Ketua DPRD Balikpapan Dukung Developer Serahkan Lahan Untuk Fasum Sekolah

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – DPRD Kota Balikpapan mengapresiasi rencana hibah lahan developer untuk pembangunan SMP di Balikpapan Timur.  Penyerahan lahan seluas 1,5 hektar ini merupakan bentuk dukungan pengembang terhadap ketersediaan fasilitas pendidikan. Wakil Ketua DPRD Balikpapan, Subari mengatakan pihak developer Batakan Permai sudah menyampaikan kesediaan menghibahkan lahannya. TInggal menunggu peninjauan dari pihak pemerintah setempat. Setelah itu baru […]

1 tahun lalu

Ruko Jual Alat Tulis di Perumahan Korpri Balikpapan Terbakar

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Warga di sekitar jalan Ruhui Rahayu kawasan Korpri dikagetkan dengan kemunculan asap hitam tepatnya di belakang kantor Kecamatan Balikpapan Selatan di RT 73, perumahan Korpri, Kelurahan Sepinggan Balikpapan Selatan. Api muncul di lantai dua sekitar pukul 16.50 wita. Asap hitam disertai api sempat membesar. Beruntung ruko tidak merembet ke rumah disebelahnya. Petugas […]

1 tahun lalu

IAI Cabang Balikpapan Gelar Konfercab dan Seminar Nasional

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ikatan Apoteker Indonesia (IAI) Cabang Balikpapan menggelar Konferensi Cabang (Konfercab) Seminar Nasional bertajuk Model In Pharmacy Practice dengan tema Apoteker Bersama Kolaborasi dan Sinergi, di Hotel Jatra Balikpapan, Minggu (11/6/2023). Kegiatan ini dihadiri Ketua IAI Kaltim Arsyik Ibrahim, Ketua Himpunan Seminta Farmasi Masyarakat (HISFARMA) IAI Jawa Timur Suhartono yang menjadi narasumber, Tokoh […]

1 tahun lalu

KLHK dan Pertamina Bersih-Bersih Pantai di 135 Lokasi, Dipusatkan di Pantai Banua Patra Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Lebih dari 135 daerah, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan bersama BUMN dan masyarakat melakukan aksi bersih-bersih sampah terutama sampah plastik secara serentak di pesisir pantai Indonesia. Di Balikpapan, pusat kegiatan bersih pantai dilakukan di pantai Banua Patra Jalan Jenderal Sudirman. Kegiatan diinisiasi Kementerian LHK bersama BUMN yakni Pertamina Gas Negara, RU V […]

1 tahun lalu

Slamet Imam Santoso Reses di Wika, Bahas Dampak Proyek PT Fahreza hingga Air Bersih PTMB

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Anggota DPRD Kota Balikpapan Slamet Iman Santoso menggelar serap aspirasi atau reses masa sidang II tahun 2023, di RT 15, Kelurahan Gunung Samarinda Baru, Perumahan Wika, Balikpapan Utara, Jumat (9/6/2023). Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) itu mengatakan, reses kali ini menjadi yang pertama baginya selama menjabat sebagai anggota dewan. “Ini adalah langkah […]

1 tahun lalu

SSB Dostep dan Bintang Timur Manggar Juarai Piala GM RU V Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com -Kejuaraan sepakbola bertajuk Piala General Manager PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) RU V Balikpapan, ditutup secara resmi, di Lapangan Merdeka, Jalan Jenderal Sudirman, Minggu (4/6/2023). Kejuaraan usia U-10 dan U-12 diikuti 32 tim SSB. SSB Dostep U- 12 keluar sebagai juara pertama. Sedangkan U-10 SSB Bintang Timur Manggar keluar sebagai juara pertama. Pertandingan […]

1 tahun lalu

Pecatur Balikpapan Dominasi Chess Tournament Inkorincorp 2023

BALIKPAPAN – Tuntas sudah Chess Tournament Inkorincorp 2nd. Pecatur asal Balikpapan berhasil mendominasi kategori bergengsi tingkat Kaltim, yang berlangsung di Balikpapan Ocean Square (BOS), Minggu (4/6/2023). Ya di level Kaltim, pecatur andalan Balikpapan M Sultan MP berhasil meraih gelar juara dengan total 6,5 poin dalam tujuh babak. Unggul Sonneborn–Bergerscore (SB) atas Sugeng Prayitno MF (Kukar) […]

1 tahun lalu

Terkait penutupan Jalan, Warga RT 79 Karang Rejo Akan Lapor ke Polresta Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejumlah warga dan Ketua  Rt 79dan 80 dan lurah Kelurahan Karang Rejo akan mendatangi Polresta Balikpapan terkait penutupan jalan di Gang oleh salah satu ahli waris.  Rencana mereka akan melaporkan warga bernama S kepada Polresta Balikpapan pada Senin (5/6/2023) atas penutupan jalan dengan pagar seng pada Sabtu lalu (27/5/2023). “Rencana Senin pagi […]

1 tahun lalu

162 Atlet Ramaikan Chess Tournament Inkorincorp 

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Chess Tournament Inkorincorp 2nd resmi bergulir. Total 162 atlet bersaing berebut gelar juara yang berlangsung di Balikpapan Ocean Square (BOS) Mall ex Balcony, Jumat (2/6/2023).  Ketua Panitia Hadi mengatakan total hadiah Rp 50 Juta diperebutkan untuk empat nomor yakni kategori umum dan junior (SD-SMP) tingkat Balikpapan dan Kaltim. “Antusias peserta cukup tinggi. Tak […]

1 tahun lalu

Kilang Pertamina Unit Balikpapan Gelar Sepak Bola Anak Bertajuk Asian Soccer Championship

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Bertajuk Asian Soccer Championship (ASC) Region Kalimantan Timur, PT Kilang Pertamina Internasional unit Balikpapan menggelar kompetisi sepakbola usia dibawah 10 tahun dan 12 tahun. Kompetisi digelar di lapangan Merdeka selama 4 hari dan memperebutkan Piala General Manager RU Balikpapan. Kompetisi dibuka secara resmi GM PT KPI Unit Balikpapan Arafat Bayu Nugroho, Kamis, […]