Top Header Ad

Kota Bontang

3 bulan lalu

25 Tahun Kota Bontang, Dahulu Perkampungan Kecil di Pesisir Selat Makassar

BONTANG, Inibalikpapan.com – Kota Bontang memasuki usia 25 tahun pada 12 Oktober 2024 yang digelar di Stadion Taman Prestasi Bontang dan dipimpin Sekretaris Daerah Provinsi Kaltim Sri Wahyuni. Dalam sambutannya, Sri Wahyuni mengungkapkan  Bontang awalnya merupakan perkampungan kecil di pesisir laut selat Makassar kini bertransformasi menjadi sebuah kota yang maju. “Kemajuan yang dicapai tersebut, tentu […]

1 tahun lalu

GMC Kaltim Berdayakan Masyarakat Bontang Melalui Pelatihan Menjahit

BONTANG, Inibalikpapan.com – Upaya  Sukarelawan Ganjar Milenial Center (GMC) untuk memberikan pemberdayaan kepada masyarakat terus dilakukan. Kali ini, giliran ibu-ibu di jalan Aip II KS Tubun Kota Bontang mengikuti pelatihan menjahit, Sabtu (25/11/2023). Pelatihan menjahit diharapkan menjadi modal bagi ibu-ibu untuk memiliki kemampuan yang nantinya dapat membantu ekonomi keluarga. Sekretaris Wilayah (Sekwil) GMC Kalimantan Timur, […]

4 tahun lalu

Pemkot Bontang Mulai Buka Obyek Wisata

Pemerintah Kota (Pemkot) Bontang telah buka kembali sejumlah obyek wisata diantaranya Pantai Beras Basah. Namun tetap memperhatikan protokol kesehatan yang ketat, untuk menghindari adanya klaster baru. “Ya benar sekali, Gugus Tugas Bontang melaporkan bahwa mereka melakukan pemantauan kepada semua pengunjung Pantai Beras Basah agar mengenakan masker,” kata Sekretaris Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kaltim Yudha […]

4 tahun lalu

Tidak Pakai Masker di Bontang Diganjar Push Up Hingga Ditahan 1×24 Jam

BONTANG, Inibalikpapan.com – Pemerintahg Kota Bontang menerbitkan Peraturan Wali Kota (Perwali) Nomor 21 Tahun 2020 tentang Penerapan Disiplin dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan sebagai Upaya Pencegahan dan Pengendalian Covid-19. Perwali tersebut mengatu sanksi bagi yang melanggar protokol kesehatan mulai dari kerja sosial yakni membersihkan fasilitas umum selama 30 menit  hingga aktifitas fisik paling lama 15 […]