Timnas Indonesia Telah Bertolak ke Vietnam, Berharap Raih Kemenangan
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dua hari pasca meraih kemenangan atas Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Timnas Indonesia langsung ke Hanoi, Sabtu (23/03/2024). Tim asuhan Shin Tae-yong tersebut, akan kembali menghadapi Vietnam yang akan bertindak sebagai tuan rumah dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Hanoi. Dikutip dari laman PSSI, Sandy […]