9 bulan lalu

Persik Kediri Bertekad Pecundangi Barito Putra Sore Nanti

KEDIRI, Inibalikpapan.com – Persik Kediri akan menjamu PS Barito Putra dalam lanjutan liga 1 pekan ke-27 di Stadion Brawijaya pada Rabu (28/02/2024) petang. Dalam laga nanti, tuan rumah bertekad merebut tiga poin untuk menebus kegagalan mencuri poin di kandang Persis Solo setelah kalah 1-2. Sekaligus juga untuk menjaga peluang lolos ke babak empat besar atau […]