Menaker Ida Fauziyah

2 tahun lalu

Karyawan di Kukar yang di PHK Mengadu ke Menaker

JAKARTA,Inibalikpapan.com – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kutai Kertanegara (Kukar) Siswo Cahyono bersama sejumlah kepala desa danperwakilan karyawan PT Riung Mitra Lestari dan PT Arkananta Apta Pratista yang dipecat mengadu ke Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah Dalam pertemuan itu kemudian Ida Fauziah  mendorong agar perselisihan hubungan industrial yang terjadi antara manajemen perusahaan PT Riung Mitra Lestari dan […]

3 tahun lalu

Pekerja Diberikan Kemudahan untuk Miliki Rumah

TANGGERANG, Inibalikpapan.com – Pemerintah terus berupaya mengatasi permasalahan kepemilikan perumahan bagi para pekerja yang belum memiliki tempat tinggal. Hal itu dengan mengeluarkan berbagai program pembiayaan perumahan seperti Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP), Subsidi Bantuan Uang Muka (SBUM), Bantuan Pembiayaan Perumahan Berbasis Tabungan (BP2BT) dan Tabungan Perumahan Rakyat (TAPERA). Pemerintah juga mengeluarkan program Jaminan Hari Tua […]

3 tahun lalu

Pemeritah Percepat Penyaluran Bantuan Subsidi Upah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) mempercepat penyaluran Bantuan Subsidi Upah (BSU) bagi pekerja atau buruh tahun 2021. Hingga saat ini, BSU telah tersalurkan kepada 7.163.043 penerima. Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, mengungkapkan bahwa pihaknya telah menerbitkan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan RI Nomor 21 Tahun 2021 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 14 Tahun 2020 […]

3 tahun lalu

Pemerintah Pastikan Bantuan Subsidi Upah Tak Dikenakan Biaya Administrasi

MANADO, Inibalikpapan.com – Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, memastikan bahwa dana bantuan pemerintah berupa subsidi gaji/upah (BSU) yang disalurkan melalui Bank Himbara tidak dikenakan potongan apapun, termasuk potongan biaya administrasi.  “Jadi bantuan BSU sebesar 1 juta rupiah tersebut dapat ditarik atau dicairkan seluruhnya,” kata Menaker Ida usai bertemu dengan penerima BSU di Manado, Sulawesi Utara.  Menaker […]

3 tahun lalu

Begini Syarat Penerima Bantuan Subsidi Upah 2021 Bagi Pekerja

JAKARTA, Inibalikpapan.com -Pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan menargetkan sebanyak 8,7 juta penerima bantuan subsidi gaji/upah (BSU) tahun 2021 bagi pekerja/buruh senilai Rp 1 juta.  Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah  menyatakan, untuk mendapatkan bantuan tersebut, pekerja/buruh harus memenuhi seluruh persyaratan sebagaimana diatur dalam Permenaker Nomor 16 Tahun 2021.  “Pekerja/buruh yang memenuhi seluruh persyaratan berhak mendapatkan bantuan sebesar Rp500 […]

3 tahun lalu

Selama PPKM Darurat, Pekerja dengan Komorbit, Wanita Hamil dan Menyusui WFH

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Selema penerapan PPKM Darurat, perusahaan diminta perusahaan mengizinkan karyawannya yang memiliki riwayat penyakit bawaan (komorbit), wanita hamil dan menyusui bekerja dari rumah atau work from home (WFH) “Saya kira ini demi dan atas nama kemanusiaan agar mereka diberi kesempatan kerja dari rumah,” ujar Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah Dia juga meminta para pengusaha […]

3 tahun lalu

Menaker Minta Perusahaan Patuhi Kebijakkan PPKM Darurat

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah meminta manajemen perusahaan dan pekerja/buruh untuk mematuhi kebijakan pemerintah tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat berlaku mulai 3-20 Juli 2021 di Jawa dan Bali. Menaker Ida juga menginstruksikan para pengawas ketenagakerjaan  ditingkat pusat dan daerah untuk turut membantu pelaksanaan Satgas Covid-19 dalam mengawal pelaksanaan PPKM Darurat di […]

3 tahun lalu

Kembali Penempatan Pekerja Migran ke Taiwan Segera Dibuka

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Ketenagakerjaan berencana akan segera membuka Kembali penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI) ke luar negeri, khususnya ke Taiwan. Pembukaan penempatan akan memperhatikan angka kasus covid-19 di Indonesia maupun di negara penempatan. Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, mengatakan bahwa pihaknya telah menerima surat dari Ministry of Labour (MoL) Taiwan tentang rencana pembukaan penempatan PMI […]

3 tahun lalu

Menaker Ida : Sanksi Tegas Bagi Pelanggar Aturan THR

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Memasuki masa rentang waktu H-7 Lebaran, Kementerian Ketenagakerjaan memperkuat aspek pengawasan dan penegakan hukum untuk memastikan pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) bagi pekerja/buruh berjalan lancar dan sesuai ketentuan. Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, meminta para Gubernur, Walikota, dan Bupati  untuk turun tangan langsung dalam menyelesaikan setiap pengaduan yang masuk ke Posko THR yang […]

3 tahun lalu

Bagi Perusahaan Terdampak Covid-19 Kesulitan Bayar THR, Begini Anjuran Menaker

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menerbitkan surat edaran Nomor M/6/HK.04/IV/2021 tentang Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Hari Raya Keagamaan Tahun 2021 bagi Pekerja/Buruh di Perusahaan. Dalam surat edaran dijelaskan bagi perusahaan yang masih terdampak pandemi Covid-19 dan berakibat tidak mampu memberikan THR Keagamaan tahun 2021 sesuai waktu yang ditentukan dalam peraturan perundang-undangan harus ada solusi. […]