10 bulan lalu

Terkait Pengganti Mahfud Md, Presiden Jokowi Sebut Belum Memutuskan

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo telah menerima surat pengunduran diri Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud Md, pada Kamis (01/02) kemarin. Presiden Jokowi menyebut bahwa pihaknya segera menyiapkan surat keputusan presiden (keppres) terkait hal tersebut. “Ya kemarin sudah menyampaikan surat pengunduran diri kepada saya, dan pagi hari ini keppresnya kita […]