Menteri Perdagangan

2 tahun lalu

Mendag Ancam Bawa ke Pidana Para Spekulan Minyak Goreng

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lufti nampak geram karena harga minyak goreng masih tinggi.Meskipun telah ditetapkan harga eceran tertinggi (HET) Dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan.com, dia mengungkapkan, penyebabnya kemungkinan karena ada spekulan yang mempermainkanl harga minyak goreng. “Jadi mereka mengharapkan terjadinya perubahan, bahkan kalau di pasar market ini ada yang sifatnya jangka panjang […]

2 tahun lalu

Pemerintah Tetapkan Harga Eceran Tertinggi Minyak Goreng Kemasan Rp 14 Ribu Per Liter, Berlaku 1 Februari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah menetapkan harga eceran tertinggi (HET) untuk minyak goreng curah Rp 11.500 per liter. Minyak goreng kemasan Rp 13.500 minyak goreng kemasan sederhana dan Rp 14.000 per liter untuk minyak goreng kemasan premium. Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengatakan, kebijakkan HET tersebut akan mulai berlaku pada 1 Februari 2022. Saat ini minyak goreng […]

3 tahun lalu

Kemendag Mendorong Pelaku Perhotelan Gunakan Produk UMKM

MANADO, Inibalikpapan.com – Kementerian Perdagangan (Kemendag) mendorong pelaku usaha perhotelan menggunakan produk UMKM untuk memenuhi perlengkapan mulai dari perlengkapan mandi dan lainnya. Saat ini telah ada beberapa pelaku usaha perhotelan yang bekerja sama dengan UMKM yaitu Accor Hotel berkolaborasi dengan Bank Negara Indonesia (BNI) dan Pemerintah Daerah (Pemda) Sulawesi Utara (Sulut). Dalam kolaborasi itu, UMKM akan menjadi penyedia kebutuhan […]