Pantai Manggar Balikpapan Diserbu Pengunjung di Libur Lebaran, Sehari Bisa Tembus 6 Ribu Orang
BALIKPAPAN, inibalikpapan.com — Libur Lebaran tahun ini, Pantai Manggar Segara Sari kembali membuktikan diri sebagai destinasi andalan warga Balikpapan dan sekitarnya. Jumlah kunjungan melonjak drastis sejak hari pertama Lebaran, dengan puncaknya terjadi pada hari ketiga. Menurut Kepala UPT Pantai Manggar, Yusti, hari pertama Lebaran masih relatif sepi, dengan sekitar 1.500 pengunjung. Lonjakan mulai terlihat di […]