Pariwisata Balikpapan

17 hari lalu

Disporapar Gelar Pelatihan Pelayanan Prima, Tingkatkan SDM Kepariwisataan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com– Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan terhadap tamu yang berkunjung ke Balikpapan, Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisara (Disporapar) rutinkan pembinaan terhadap pelaku sektor jasa pelayanan. Kepala Disporapar Kota Balikpapan Cokorda Ratih Kusuma mengatakan belum lama ini, pihaknya menggelar pelatihan dan pembinaan terhadap 100 orang pelaku jasa pelayanan, seperti hotel, home stay, restoran, kafe dan […]

2 tahun lalu

Balikpapan Fest 2022 untuk Tingkatkan Kunjungan Wisatawan dan Ekonomi Daerah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Balikpapan Fest 2022 resmi dibuka pada Jumat (30/09/2022). Malam. Berbagai kegiatan di gelar mulai dari festival musik, fashion show, kuliner, choir okestra, hingga barista nusantara. “Kegiatan ini dalam rangka meningkatkan kunjungan wisatawan dalam dan luar daerah, serta mendukung peningkatan perputaran perekonomian, sekaligus juga memperingati Hari Pariwisata dan Batik Nasional,” ujar Wali Kota […]

3 tahun lalu

Di Masa Pandemi PAD Sektor Pariwisata Balikpapan Capai 141 Persen

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Di masa pandemi covid-19 pendapatan asli daerah (PAD) sektor pariwisata justru bisa melebihi target. Demikian disampaikan Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kota Balikpapan, Dortje Marpaung. Namun Doortje mengatakan, ada perubahan target PAD sektor pariwisata akibat pandemi covid-19. Dimana setelah dilakukn recofusing anggaran dari awalnya target PAD mencapai Rp 4 miliar […]

4 tahun lalu

Tidak Pakai Masker Dilarang Masuk Tempat Wisata

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan menerapkan pembatasan jumlah pengunjung di tempat-tempat obyek wisata maksimal 50 persen dari kapasitas sebagai antisipasi penularan covid-19. Kepala Dinas Pemuda Olahraga Budaya dan Pariwisata (Diposrabudpar) Kota Balikpapan Doortje Marpaung mengatakan, untuk pengawasan jumlah pengunjung, pihaknya memantau melalui jumlah karcis masuk yang terjual. Jika sudah 50 persen jumlah tiket […]

4 tahun lalu

Libur Panjang Nasional, Obyek Wisata Balikpapan Tetap Buka

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan memastikan libur panjang nasional obyek wisata tetap buka meski saat ini tengah pandemi covid-19. Demikian disampaikan Kepala Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan Zulkifli. “Tadi kan ada pembahasan antisipasi meningkatnya jumlah pengunjung pariwisata pada masa liburan.” ujarnya, Senin (26/10). “Yang pertama tadi kesepakatan tetap dibuka. Jadi pariwisata kita tetap […]

4 tahun lalu

Penerapan Protokol Kesehatan Kunci Utama Bangkitkan Kembali Sektor Pariwisata

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerhati kebijakan publik Kota Balikpapan Piatur Pangaribuan mengungkapkan, kedisiplinan menerapakan protokol kesehatan menjadi kunci utama untuk membangkitkan kembali pariwista ditengah pandemi covid-19 Dia mengatakan, dengan penerapan protokol kesehatan secara ketat maka kepercayaan wisatawan maupun masyarakat akan terbangun. Karena wisatawan tidak takut ataupun ragu untuk datang dan mengunjungi obyek wisata yang ada di […]

4 tahun lalu

Produksi 10 Unit Taxi Kayu, 1 Unit Butuh Dana Rp 260 Juta

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Taxi Kayu bakal menjadi ikon baru Kota Balikpapan . Transportasi utama masyarakat Kota Minyak julukan Balikpapan tempo dulu itu, akan kembali mengaspal sebagai kendaraan wisata. Ketua Komunitas Balikpapan Jaman Dulu (Bajadul) Benhur Panjaitan mengatakan, saat ini ada 10 unit Taxi Kayu yang kini tengah diproduksi dan akan di launching bertepatan dengan HUT […]

4 tahun lalu

Dewan Godok Rencana Induk Pengelolaan Obyek Wisata

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – DPRD Kota Balikpapan kini tengah mengodok rencana induk pengelolaan objek wisata (RIPOW) yang diharapkan akan membuat pengelolaan wisata akan semakin baik. Anggota Komisi I DPRD Kota Balikpapan Syukri Wahid mengatakan, dari 41 objek wisata yang ada rata-rata justru banyak dikelola swasta. Sementara Pemerintah Kota Balikpapan hanya mengelola Pantai Manggar. “Itu artinya sejak […]

5 tahun lalu

Dewan Prihatin, Anggaran Pariwisata Sangat Minim

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Ketua Komisi IV DPRD Kota Balikpapan Riri Saswita mengaku prihatin dengan sektor pariwisata. Pasalnya, anggaran yang sangat minim membuat sektor pariwisata akan sulit berkembang. Hal itu disampaikan Riri usai menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan Dinas Pemuda Olahraga Budaya dan Pariwisata (Disporabudpar), secara tertutup, Selasa (28/1). Membahas tindaklanjut dari kunjungan kerja ke […]

5 tahun lalu

Wali Kota : Keberagaman Bagian yang Menguatkan Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi mengepresiakan Festival Pawai Budaya Nusantara yang digelar dalam memeriahkan HUT ke-122 Kota Balikpapan, Minggu (24/02). Pasalnya, kegiatan tersebut, menjadi cermin keberagaman Kota Balikpapan. “Sesuai dengan motonya kubangun, kujaga, kubela dan luar biasa inilah Balikpapan Cermin Indonesia, mininya Indonesia,” ujarnya. Masyarakat Kota Balikpapan yang sejak dulu sangat majemuk […]