Pendatang Balikpapan

4 tahun lalu

9 Kasus Positif Covid-19 di Balikpapan, 5 KTP Luar, Ini Riwayatnya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kota Balikpapan bertambah 9 kasus pada Sabtu (06/06). Dari jumlah itu, 5 orang diantaranya warga lura Kaltim yakni ber-KTP Malang dan Makassar. “9 kasus baru yang terkonfirmasi positif semuanya dari hasil (uji swab) PCR rumah sakit Pertamina Balikpapan,” ujar Kepala Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan Andi Sri […]

4 tahun lalu

Disdukcapil Balikpapan Pastikan Belum Terjadi Lonjakan Pendatang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Pasca ditetapkannya Kaltim menjadi Ibu Kota Negara (IKN) yang baru oleh Presiden Joko Widodo, hingga kini belum terjadi lonjakkan pendatang khususnya di Kota Balikpapan. Kepala Dinas Kependudukkan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Balikpapan Hasbullah Helmi mengatakan, hingga kini jumlah pendatang masih nomal seperti tahun-tahun sebelumnya. “Sampai sekarang belum ada serbuan pendatang, masih […]

8 tahun lalu

Ratusan Pendatang Dikenai Sanksi Denda dan Administratif

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ratusan pendatang yang terjaring razia di Pelabuhan Semayang Balikpapan karena tak melengkapi identitas diri menjalani sidang tindakan pidana ringan (tipring) di Kantor Satuan Polisi Palong Praja, Kamis (21/07) kemarin. Dari 470 orang yang terjaring, sebanyak 320 orang diketahui yang harus menjalani sidang  tipiring.  Namun banyak pelanggar yustisi ini  diwakilkan dan tidak hadir langsung […]

8 tahun lalu

Pendatang Wajib Miliki Surat Keterangan Domisili

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan mengeluarkan Peraturan Wali Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pemberian Keterangan Domisili. Hal itu dikatakan Kepala Dinas Catatan Sipil dan Kependudukkan Balikpapan Chairil Anwar. Menurutnya, dengan Perwali itu pendatang khususnya mereka yang telah bekerja namun masih ber_KTP luar wajib memiliki surat keterangan domisili. “Syaratnya harus menunjukkan surat keterangan pekerjaan walaupun […]