Pieter Huistra

1 tahun lalu

Borneo FC Tunggu Empat Pemain yang Belum Bergabung

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Menjelang laga menjau PSS Sleman, Pelatih Borneo FC Pieter Huistra menunggu empat pemainnya yang belum bergabung. Empat pemain tersebut yakni tiga pemain bergabung dengan Timnas U-23 Indonesia dan satu pemain bergabung dengan Timnas Myanmar. Mereka yakni Fajar Fathur Rahman, Komang Teguh dan Daffa Fasya yang sempat tampil bersama Timnas U-23 dalam Kualifikasi […]

1 tahun lalu

Borneo FC Kejar Kemenangan di Kandang Persebaya Surabaya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC akan melakoni laga berat menghadapi tuan rumah Persebaya Surabaya dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11 di Stadion Gelora Bung Tomo, Minggu (03/09/2023) Pelatih Borneo FC Pieter Huistra menegaskan, mereka datang untuk meraih kemenangan. Meskipun, tidak akan mudah. Karena Bajul Ijo dalam 4 pertandingan terakhir, 3 kali menang, 1 kali imbang […]

1 tahun lalu

Pelatih Borneo FC Sangat Respek Terhadap Persita Tanggerang  

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Borneo FC melanjutkan tren positif di kandang dengan mengalahkan Persita Tanggerang dengan skor tipis 2-1. Kemenangan tersebut mengantarkan Pesut Etam kembali menempel ketat Madura United dipuncak klasemen sementara liga 1 dengan poin 19. Pelatih Borneo FC Pieter Huistra menilai, pertandingan yang tidak mudah. Karena meski bermain di hadapan pendukung mampu menyulitkan anak […]

Madura United
1 tahun lalu

Pelatih Borneo FC Sebut Pemainnya Mampu Memanfaatkan Situasi, Meski Bermain dengan 10 pemain

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kemenangan atas Persikabo 1973 membuat Borneo FC semakin kokoh dipapan atas klasemen sementara liga 1 dengan torehan 14 poin. Pelatih Borneo FC Peiter Huistra mengatakan, kemenangan yang tak mudah diraih anak asuhnya. Karena sejak menit ke-28 harus bermain dengan 10 pemain. Pasalnya, bek asal Portugal Silverio Junio harus ke luar lapangan lebih […]

1 tahun lalu

Tak Khawatir dengan Tekanan Suporter Persija Jakarta, Pelatih Borneo FC : Saya Menyukai Atmosfir dan Emosinya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC akan menantang tuan rumah Persija Jakarta dalam lanjutan liga 1 pekan ke-7 di Stadion Patriot Chandra Bhaga, Senin (09/08/2023) malam ini. Pelatih Borneo FC Pieter Hustra mengakui laga yang tak mudah. Apalagi denganr rekor tak pernah kalah Macan Kemayoran di kandang dan belum menangnya pesut Etam di laga tandang musim […]

1 tahun lalu

Pelatih Borneo FC : Persis Solo Layak Dapat Kemenangan

SOLO, Inibalikpapan.com – Borneo FC menelan kekalahan perdana saat menghadapi tuan rumah Persis Solo dengan skor 1-2. Meski tampil lebih agresif. Pelatih Borneo FC Pietre Hustra membeberkan penyebab kekalahan anak asuhnya karena lemahnya penyelesaian akhir. Meski punya banyak peluang. “Kami punya banyak peluang juga tapi tidak bisa cetak gol,” ujarnya dikutip dari laman Liga Indoneia […]

1 tahun lalu

Pelatih Borneo FC : Saya Sangat Percaya Kepada Tim Ini

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Pelatih Borneo FC Pieter Hustra mengaku, sangat optmis dengan skuatnya musim ini. Dalam dua laga yang telah dilakoni Pesut Etam belum terkalahkan dan meraih 4 poin “Saya sangat percaya kepada tim ini. Jadi, saya optimistis di setiap pertandingan baik home dan away. Kami harus belajar dan saya rasa ini tak terlalu berbeda […]

1 tahun lalu

Jelang Bergulirnya Liga 1, Borneo FC Dalam Tren Positif

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Jelang bergulirnya kompetisi liga 1 musim 2023/2024, persiapan Borneo FC dalam tren yang positif. Hal itu menunjukkan Pesut Etam seius mengejar juara liga 1 musim ini. Pasalnya, dalam lima kali laga ujicoba menghadapi tiga tim liga 1 dan satu tim liga 2, tim asuhan Pieter Hustra itu menyapu bersih dengan kemenangan. Tiga […]

1 tahun lalu

Pelatih Borneo FC Senang Pemainnya Bisa Merasakan Atmosfir Layaknya Kompetisi Resmi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC meraih kemenangan keduanya dalam laga ujicoba dengan mengalahkan tuan rumah PSS Sleman 1-0 di Stadion Maguwoharjo, Minggu (11/06/2023) Pelatih Borneo FC Peiter Hustra mengatakan, ujicoba tersebut sangat penting bagi anak asuhnya sebelum mengarungi liga 1. Karena semua pemainnya merasakan atmosfer pertandingan layaknya kompetisi resmi. “Dalam pertandingan pra musim ini, khususnya […]

1 tahun lalu

Latihan Perdana Borneo FC, Pemain Butuh Adaptasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC telah melakoni latihan, persiapan menghadapi liga 1 musim 2023/2024. Latihan perdana digelar di stadion Segeri Samarinda, sejak 17 Mei kemarin. Latiahn perdana terlihat kondisi fisik pemain masih belum maksimal. Namun pelatih  Borneo FC Pieter Hustra memakluminya. Mengingat skuat telah diliburkan selama satu bulan. “Ya para pemain di hari perdana latihan […]