Plaza Seremoni

4 bulan lalu

Presiden Jokowi Resmikan Plaza Seremoni Sumbu Kebangsaan IKN

NUSANTARA, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Plaza Seremoni Sumbu Kebangsaan Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Rabu (14/08/2024). Dalam kesempatan itu, Presiden Jokowi mengatakan selain pembangunan infrastruktur-infrastruktur dasar, telah dibangun juga fasilitas-fasilitas pendukung untuk melengkapi keistimewaan IKN. “Penataan ini meliputi, pembangunan Plaza Seremoni, jalur pejalan kaki, jalur pesepeda, share street, visitor center, amfiteater, galeri UMKM, dan forest trail,” […]

4 bulan lalu

Plaza Seremoni Jadi Lokasi Upacara HUT Kemerdekaan di IKN, Tampung 8 Ribu Orang

NUSANTARA, Inibalikpapan.com – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) menyiapkan Plaza Seremoni Untuk Upacara HUT Kemerdekaan pada 17 Agustus 2024. Selain dapat menampung 8 ribu orang, letaknya tepat berada didepan Istana Presiden. Plaza Seremoni kini sudah siap difungsikan dan dalam tahap penyempurnaan Plaza Seremoni menyimpan makna yang mendalam yaitu menggambarkan semangat juang masyarakat Indonesia yang tidak […]