Polri Waspadai Polarisasi Pada Pemilu 2024
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kepolisian mewaspadai polarisasi pada Pemilu 2024. Karena dianggap bisa memecah persatuan dan kesatuan bangsa karena kepentingan politik. Hal ini disampaikan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di tengah acara Fun Bike bersama TNI, Organisasi Kepemudaan, dan elemen masyarakat lainnya di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri, Jakarta Selatan, Minggu (19/6/2022). “Tentunya kita selalu pesankan di setiap […]