Presiden Joko Widodo

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Kembali Ingatkan Ancaman Krisis Pangan Global, Sekitar 345 Juta Orang Kekurangan Pangan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo menyatakan, bahwa pertanian merupakan sektor yang sangat rawan karena ancaman krisis pangan global. Hal tersebut disampaikan Presiden Jokowi pada Pencanangan Pelaksanaan Sensus Pertanian Tahun 2023, Senin (15/05/2023), di Istana Negara, Jakarta. Presiden Jokowi menyebutkan sebanyak sekitar 345 juta orang di dunia saat ini terancam kekurangan pangan akibat perubahan iklim dan perang. […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Tak Larang Menteri dan Wakil Menteri Jadi Caleg DPR

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejumlah menteri dan wakil menteri Kabinet Indonesia Maju dipastikan maju sebagai calon anggota legislatif (caleg) atau DPR RI pada pemilu 2024. Presiden Joko Widodo mengatakan, memang tidak ada aturan yang melarang menteri menjadi caleg. Namun dia mengingatkan,  tetap fokus dan tidak mengganggu kinerja dan tugas keseharian. “Yang harus kita tahu ya secara […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Serukan Penghentian Kekerasan di Myanmar

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Situasi di Myanmar menjadi perhatian ASEAN. Hal itu disampaikan Presiden Jokowi pada hari kedua Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-42 pada Kamis (11/05/2023) Presiden Jokowi menegaskan, bahwa sebagai negara yang memegang keketuaan ASEAN Indonesia terus mendorong langkah maju dari implementasi Five-Point Consensus. “Saya harus berterus terang bahwa implementasi Five-Point Consensus belum ada […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi : Visi ASEAN 2045 Harus Lebih Adaptif

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo menyatakan bahwa Visi ASEAN 2045 harus lebih adaptif, berorientasi ke depan, dan tidak bersifat rutinitas atau business as usual. Hal tersebut disampaikan Presiden saat membuka Pertemuan Pemimpin ASEAN dengan High-Level Task Force on ASEAN Community’s Post-2025 Vision, di Hotel Meruorah Komodo, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, Rabu […]

1 tahun lalu

Berikut Agenda Presiden Jokowi Dalam KTT ke-42 ASEAN Selama Dua Hari di Labuan Bajo

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno LP Marsudi mengungkapkan, Presiden Joko Widodo akan memimpin seluruh pertemuan pada Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-42 ASEAN. Pertemuan pemimpin-pemimpin negara anggota ASEAN itu digelar di Hotel Meruorah, Labuan Bajo, Manggarai Barat,  Nusa Tenggara Timur (NTT) yang digelar selama dua hari 10-11 Mei 2023. “Besok (hari ini) akan […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Tinjau RSUD Komodo yang Dibangun Telan Anggaran Capai Rp 220 Miliar

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com Hari ketiga berada di Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Presiden Joko Widodo meninjau Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Komodo, Labuan Bajo. Presiden Jokowi melihat langsung kesiapan dan fasilitas RSUD) Komodo tersebut, Karena RSUD Komodo disiapkan untuk mendukung perhelatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN “Ini memang kemarin juga kita kejar […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi : Kejahatan Perdagangan Manusia Harus Diberantas Tuntas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo mengaskan akan mendorong pembahasan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN. Presiden Jokowi mengatakan, TPPO harus diberantas. KTT ASEAN akan digelar di Labuan Bajo, Kabuparen Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada 10-11 Mei. “Saya tegaskan bahwa kejahatan perdagangan manusia harus diberantas tuntas dari […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Cek Semua Kesiapan Penyelenggaaan KTT ke-42 ASEAN

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo meninjau kesiapan pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN yang akan digelar selama dua hari 10-11 Mei 2023. Pada hari kedua kunjungan kerjanya di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Senin (08/05), Presiden Jokowi meninjau gladi ketibaan para pemimpin ASEAN di lobi Hotel Meruorah. Setelahnya, […]

1 tahun lalu

Labuan Bajo Maju Siap Gelar KTT ASEAN, Masyarakat Sekitar Dilibatkan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Jelang dua hari pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN, Presiden Joko Widodo menyatakan, Indonesia siap jadi tuan rumah. Hal itu disampaikan Presiden Jokowi saat mentgecek langsung kesiapan KTT ASEAN di Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) pada Minggu, 7 Mei 2023 Dikutip dari laman Presiden, KTT ASEA akan digelar […]

1 tahun lalu

Setelah Dikunjungi Presiden Jokowi, 15 Ruas Jalan di Lampung Segera Diperbaiki

BALIKPAPAN, Inibalikapan.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan segera memperbaiki sejumlah ruas jalan yang rusak di Provinsi Lampung. Hal tersebut disampaikan oleh Presiden Joko Widodo dalam keterangannya kepada awak media usai meninjau sejumlah jalan yang rusak di Provinsi Lampung pada Jumat, 5 Mei 2023. “Semangatnya adalah kita ingin memperbaiki jalan-jalan yang kita […]