10 jam lalu

Jadi Kepercayaan Erick Thohir, Ifan Seventeen Resmi Jabat Dirut PT Produksi Film Negara

JAKARTA, inibalikpapan.com – Riefian Fajarsyah alias Ifan Seventeen resmi menjabat sebagai Direktur Utama PT Produksi Film Negara (PFN). Juru Bicara Kementerian BUMN, Putri Violla, membenarkan pengangkatan Ifan dalam jajaran direksi perusahaan tersebut. “Direktur Utama PFN, betul (Ifan Seventeen), mendapatkan kepercayaan, jadi memang ada pengangkatan direksi. Kita juga tahu kan sekarang komutnya sudah tetap,” ujar Putri […]