PTM terbatas Balikpapan

Sabaruddin Panrecalle
3 tahun lalu

Kasus Covid-19 Kian Landai, DPRD Dukung Jumlah Kehadiran Siswa di PTM Dinaikkan

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – DPRD Kota Balikpapan mendukung rencana Pemerintah Kota (Pemkot) untuk menaikkan persentase kehadiran siswa saat Pembelajaran Tatap Muka (PTM).  Namun hal itu harus berdasarkan evaluasi terhadap Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3 di akhir tahun 2021. Wakil Ketua DPRD Balikpapan, Sabaruddin Panrecalle mengatakan, Pemkot Balikpapan melalui dinas pendidikan perlu segera melakukan evaluasi terhadap […]

3 tahun lalu

Pelaksanaan PTM Terbatas Terus Dievaluasi, Sekolah Diminta Tidak Abai Prokes

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan terus melakukan evaluasi pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM)  terbatas di masa pandemi covid-19 Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pendidikkan Kota Balikpapan Muhaimin usai Upacara HUT PGRI ke-76 dan Hari Guru Nasional di Halaman Balai Kota pada Kamis (25/11/2021). Dia mengatakan, sekolah tidak boleh lengah dalam menerapkan protokol kesehatan […]

3 tahun lalu

Selama PTM Terbatas Ekstra Kurikuler, Olahraga dan Kantin Belum Boleh Buka

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Pusat memperpanjang status PPKM Level 2 Balikpapan hingga dua pekan kedepan. Sehingga pedoman pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas tidak mengalami perubahan. Selaian kapasitas tidak ada perubahan tetap 50 persen untuk SD dan SMP. Kemdian 33 persen untuk PAUD dan TK.  Kemudian durasi belajar 3 jam SMP, 2 jam SD dan […]

3 tahun lalu

Balikpapan Masih PPKM Level 2, Kapasitas PTM Terbatas Masih 50 Persen

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Pusat memperpanjang PPKM mulai hari ini hingga dua pekan kedepan. Kota Balikpapan masih berstatus PPKM Level 2. Kepala Dinas Pendidikkan dan Kebudayaan Kota Balikpapan Muhamin mengatakan, karena masih PPKM Level 2 sehingga tidak ada perubahan dalam pelaksanaan PTM terbatas. “Sesuai arahan Pak Wali tadi karena Balikpapan masih di PPKM Level 2 […]

3 tahun lalu

Balikpapan Persiapkan PTM Terbatas, Dalam Sepekan Hanya Kali Dua Kali Pertemuan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca Kota Balikpapan berstatus PPKM Level 2 mulai Selasa (05/010/2021), Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) mulai menyiapkan pembelajaran tatap muka (PTM). Hal ini sebagai persiapan PTM pada Senin (11/10/2021). “Ini yang ditunggu, sekolah senang, mulai hari ini sekolah-sekolah mulai dibersihkan,” ujar Kepala Disdikbud Kota Balikpapan Muhaimin pada Selasa (05/10/2021). Menurutnya, masing-masing sekolah […]

vaksinasi pelajar
3 tahun lalu

Sambut PTM Terbatas, Balikpapan Makin Masif Gelar Vaksinasi Pelajar

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan makin masif menggelar vaksinasi bagi pelajar, sebagai bagian untuk menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas. “Kita bersyukur untuk kegiatan pelajar di Balikpapan khusunya SMP sudah dilaksanakan secara masif,” ujar Kepala Dinas Pendidikkan dan Kebudayaan Disidikbud) Kota Balikpapan Muhaimin kepada awak media pada Jumat (01/10/2021). “Tentu muaranya proses PTM […]

3 tahun lalu

Status Turun PPKM Level 3, Balikpapan Sangat Siap Gelar PTM Terbatas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan menyatakan, siap menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pendidikkan Kota Balikpapan Muhamin. “Seandainya Balikpapan sudah turun di level 3 atau dilevel 2 itu sudah siap,” ujar Muhamin kepada awak media, Jumat (01/10/2021) Dia mengatakan, sejauh ini sudah sangat siap menggelar PTM. Bahkan sudah menggelar […]

3 tahun lalu

Sudah Gelar Simulasi Disdikbud Balikpapan Siap Gelar PTM Terbatas, Tinggal Tunggu Izin Wali Kota

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca Kota Balikpapan bertatus PPKM Level 3 Dinas Pendidikkan dan Kebudayaan (Disdikbud) setempat siap menggelar pembelajaran tatap muka terbatas (PTM) terbatas. Kepala Disdikbud Kota Balikpapan Muhaimin mengatakan, berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) Empat Menteri daetah bisa menggelar PTM terbatas yang berstatus PPKM Level 1-3. “Nah seperti yang disampaikan kemarian Balikpapan sudah turun […]

3 tahun lalu

Turun PPKM Level 3, Pemkot Balikpapan Siapkan PTM Terbatas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Pusat menurunkan status PPKM Level 3 yang akan berlalu mulai 21 September 2021 untuk Kota Balikpapan pasca covid-19 melandai. Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud mengungkapkan, akan segera mempersiapkan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas dalam waktu dekat. Hal itu disampaikannya usai mengikuti rapat dengan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto pada Sabtu […]

3 tahun lalu

Balikpapan Masih PPKM Level 4, Rencana PTM Terbatas Terancam Batal

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kota Balikpapan masih berstatus PPKM Level 4 hingga 20 September 2021. Sehingga rencana pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas kemungkinan batal. Karena berdasarkan Instruksi Mendagri (Inmendagri)  maupun Keputusan Bersama (SKB) Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan dan Mendagri hanya daerah berstatus PPKM Level 1-3 yang bisa menggelar PTM terbatas. “PTM akan […]