6 bulan lalu

Singgung Isu IKN, Delegasi YCC Puji Balikpapan Kota Aman dan Bersih

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN_ menjadi salah satu isu yang sempat dibahas dalam Forum Youth City Changers (YCC) di Balikpapan. Seperti diketahui, YCC merupakan bagian dari rangkaian Rakernas ke-17 Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) dimana Balikpapan sebagai tuan rumah. Forum YCC merupakan delegasi pemuda-pemudi dari berbagai kota di Indonesia. Mereka membahas […]