Putusan Mahkamah Konstitusi

3 bulan lalu

Parpol Tak Punya Kursi DPRD Bisa Usung Pasangan Calon di Pilkada Serentak

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Makahmah Konstitusi mengabulkan gugatan Partai Buruh dan Partai Gelora yakni dengan perkara Nomor 60/PUU-XXII/2024. Dimana putusan MK itu yakni partai politik (parpol) yang tak memiliki kursi di DPRD bisa mengusung pasangan calon dalam pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak Pada pertimbangannya, MK menyatakan bahwa Pasal 40 ayat (3) UU Pilkada inkonstitusional. Adapun bunyi […]

1 tahun lalu

Survei Terbaru Charta Politika : Mayoritas Responden Sebut Gibran Tak Pantas Jadi Cawapres

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hasil Survei Nasional yang dilakukan Charta Politika Indonesia menyebut, sebanyak 48.9% responden menilai Gibran Rakabuming Raka tidak pantas menjadi calon wakil presiden (cawapres) 2024. Meski begitu, sebanyak 38,2% responden menilai putra sulung Presiden Joko Widodo itu menjawab, pantas menjadi cawapres dan sebanyak 12,9 menjawab tidak tahu /tidak menjawab. “Dari jumlah tersebut, mayoritas […]

Gedung KPK / ilustrasi
1 tahun lalu

Presiden Jokowi Hormati Putusan MK, Gufron : Kami KPK mengapresiasi ketegasan Presiden

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo disebut akan menghormati putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait perpanjangan masa jabatan pimpinan KPK. Karena, putusan MK bersifat mengikat dan harus dilaksanakan, Dimana putusan MK memperpanjang masa jabatan pimpinan KPK dari empat tahun saat ini menjadi lima tahun. Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron mengapresiasi keputusan Presiden Jokowi. Seperi diketaui masa jabatan pimpinan KPK […]

Gedung KPK / ilustrasi
1 tahun lalu

Pasca Putusan MK, Pemerintah akan Ubah Keppres Masa Jabatan Pimpinan KPK

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah akan mengubah Keputusan Presiden (Keppres) pasca putusan Mahkamah Konstitusi (MK) memperpanjang masa jabatan pimpinan KPK. Hal itu disampaikan Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej  “Dengan demikian presiden akan mengubah Keppres terkait masa jabatan pimpinan KPK yang akan berakhir 20 Desember 2023, diperpanjang satu tahun ke depan menjadi […]