2 tahun lalu

ICW Soroti Aktifnya Kembali Raden Brotoseno Sebagai Anggota Polri

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Indonesia Corruption Watch (ICW) menyoroti kembali aktifnya mantan narapidana korupsi AKBP Raden Brotoseno sebagai anggota Polri. Peneliti ICW Kurnia Ramadhana pun mempertanyakan sikap Kapolri Jenderal Listyo Sigit dalam komitmennya untuk pemberantasan korupsi “Sebab, merujuk pada pernyataannya pada kegiatan pelantikan 44 eks Pegawai KPK, Kapolri meneguhkan komitmen terhadap pemberantasan korupsi di tubuh Polri dengan […]