Rahmad Mas'ud

3 tahun lalu

Rahmad : Momentum HUT RI, Berjuang Melawan Pandemi Covid-19

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Satu hari jelang peringatan HUT ke-76 RI, Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud bersama unsur Forkopimda,DPRD Balikpapan mendengarkan pidato kenegaraan dalam rangka HUT ke-76 RI di ruang VIP kantor Walikota, pada Senin (16/8/2021) sekira pukul 09.30 Wita melalui virtual. Ditemui seusai mengikuti kegiatan pidato kenegaraan, Rahmad mengatakan, hari kemerdakaan ini mengingatkan semua akan perjuangan […]

3 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Belum Bisa Terapkan Kebijakkan Pengunjung Mall Wajib Tunjukkan Kartu Vaksin

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan belum bisa menerapkan kebijakkan harus menunjukkan kartu vaksin bagi pengunjung pusat perbelanjaan atau mall Hal itu disampaikan Wali Kota Rahmad Mas’ud saat menghadiri penyaluiran bantuan subsidi upah (BSU) bagi pekerja buruh yang digelar BPJS Ketenagakerjaan Balikpapan, Jumat (13/08/2021) Rahmad mengatakan, hingga saat ini vaksinasi masih sangat rendah sehingga […]

3 tahun lalu

Pelantikan Pejabat Eselon III dan IV Berlanjut Hari ini 58 Pegawai, Canangkan “Nah Tepat”

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sebanyak 59 pegawai eselon III dan IV pejabat administrator dan pengawas dilingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan dimutasi maupun mendapat promosi pada Kamis (12/08/2021). Wali Kota Rahmad Mas;ud mengatakan, sebenarnya sesuai aturan mutasi dan promosi baru bisa dilaksanakan setelah 6 bulan proses pilkada. Namun karena banyak terjadi kekosongan jabatan hal itu diizinkan untuk […]

3 tahun lalu

Hampir 200 Ribu KK yang Ditanggung untuk Program BPJS Kesehatan Gratis

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan dan DPRD telah sepakat untuk memberikan program kesehatan gratis bagi warganya, khususnya BPJS kelas tiga. Wali Kota Rahmad Mas’ud mengatakan, hampir 200 ribu kepala keluarga (KK) yang akan masuk dalam program kesehatan BPJS kelas tiga gratis yang akan mulai dianggarkan dalam APBD Perubahan 2021 ini. “Kan sudah disetujui, […]

3 tahun lalu

Stok Darah di PMI Balikpapan Menipis, Warga Diimbau Mendonorkan Darah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Stok darah di Palang Merah Indonesia (PMI) Balikpapan sangat minim. Hal itu disampaikan Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud disela-sela menghadiri kegiatan donor darah yang digelar Relawan Donor Darah Balikpapan (RDDB). “Ketersediaan darah di Balikpapan ini memang masih sangat kurang. Ini informasi dari PMI (Balikpapan),” ujarnya pada Sabtu I07/08/2021). Sehingga dia mengapresiasi kegiatan […]

3 tahun lalu

Izin Fasyankes yang Terbitkan Surat Keterangan Swab PCR Negatif Palsu Dicabut

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan memastikan fasilitas layanan kesehatan (fasyankes) yang menerbitkan surat keterangan swab PCR negatif palsu izinnya dicabut. “Ya artinya sama seperti apa yang disampaikan Pak Gubernur (Kaltim). Tentunya diproses. Sanksinya adalah pencabuitan perizinan,” ujar Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud pada Kamis (05/08/2021) Dia juga meminta masyarakat melaporkan jika ada temuan […]

3 tahun lalu

Tahun Depan Wali Kota Targetkan Balikpapan Jadi Kota Layak Anak Kategori Utama

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Balikpapan meraih penghargaan Kota Layak Anak 2021 kategori Nindya. Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud mengapresiasi kinerja organisasi perangkat daerah (OPD) terkait. “Kita mengapresia bisa dapat Nindya, tahun sebelumnya (2019) juga kita dapat,” ujarnyapada Kamis (29/07/2021) “Saya memberikan apresiasi kepada seluruh jajaran OPD yang terkait yang tetap bisa mempertahankan menuju Kota Layak Anak,” […]