XL Axiata Kembali Raih Penghargaan BergengsiĀ
JAKARTA,Inibalikpapan.com – PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) kembali mendapatkan apresiasi atas pencapaian prestasi dan kinerjanya dengan keberhasilannya meraih beberapa penghargaan dari berbagai ajang bergengsi.Ā Baik dari dalam negeri maupun internasional. Setidaknya ada lima penghargaan dari tiga ajang dalam beragam kategori yang diterima, yaitu HR Asia Awards 2024, Transparansi Penurunan dan Perhitungan Emisi Korporasi Terbaik […]