Rapat paripurna Dprd

4 tahun lalu

Rapat Paripurna Pandangan Fraksi, Pendidikan Paling Disorot

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – DPRD Kota Balikpapan menggelar rapat paripurna terkait Pandangan Fraksi-Fraksi terhadap Nota Penjelasan Wali Kota tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun 2019. Fraksi Partai Golkar melalui juru bicaranya Alwi Al Qadri menyoroti masih carut-marutnya pendidikan. Termasuk penerimaan peserta didik bartu (PPDB) tahun ajaran 2020. Padahal, alokasi anggaran untuk pendidikkan sudah 20 persen. “Seharusnya bisa […]

7 tahun lalu

Fraksi Nasdem-PPP Menilai Perlu Penambahan Ruang Belajar Agar Masalah PPDB Tidak Terulang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Fraksi Nasdem – PPP memberikan apreasiasi kepada pemerintah atas Nota keuangan RAPBD 2018. Dalam hal kebijakan aparatur pemerintah kota, pihaknya mendukung penuh langkah-langkah yang dilakukan pemerintah seperti pengurangan kegiatan ceremony, pengurangan anggaran perjalanan dinas, pemberian tunjangan tambahan penghasilan (TPP) berupa tunjangan disilpin kerja dan tunjangan berdasarkan kinerja. “Dan Fraksi NAsdem-PPP akan meminta […]

7 tahun lalu

Fraksi Gerindra Nilai Pawisata Jadi Triger Ekonomi Balikpapan Ditengah Kelesuan Sektor Jasa

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Fraksi Gerindra DPRD Balikpapan  atas RAPBD 2018 memberikan catatan dan saran kepada pemerintah bahwa ditengahnya lesunya sector jasa yang selama ini  jadi unggulan penerimaan daerah sudah tidak bisa diharapkan lagi dalam penerimaan PAD kota. Berdasarkan kajian yang perlu dicemati Gerindra dari sisi geografis, filosofis, pertumbuhan ekonomi, kemajuan teknologi, sosial budaya, Sistem kebijakan […]

7 tahun lalu

Abdulloh Sempat Geram, Akibat Paripurna Minim Dihadiri Anggota Dewan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua DPRD Abdulloh tampak geram saat mulai memimpin Rapat Paripurna DPRD dengan agenda nota penjelasan laporan Pertanggungjawaban pelaksnaan APBD 2016, Senin siang (10/7/2017). Geram karena melihat banyak kursi DPRD yang kosong dari kehadiran anggota saat paripurna. Sekretariat dewan menyebutkan daftar hadir 36 anggota. ” Saya minta BK tolong catat anggota yang tidak […]