Pertamina Selenggarakan Webbinar Energy, Revolusi Industri 4.0 untuk Keberlanjutan Energi Indonesia
BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Semakin meningkatkan kesadaran pekerja, mitra kerja maupun keluarga terhadap isu pemanfaatan energi, Pertamina melalui Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan melaksanakan bulan Energy dan Loss tahun 2021. Area Manager Communication, Relations & CSR KPI Unit Balikpapan, Ely Chandra Peranginangin mengatakan, bahwa bulan Energy dan Loss merupakan salah satu program rutin yang dilaksanakan oleh […]