5 hari lalu

Pemkot Balikpapan Apresiasi Sinergi Sosial BPKH RI dan Lazismu Dalam Program Sinergi Sosial

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapanmengapresiasi kerja sama Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) RI dan Lembaga Amil Zakat, Infak, dan Sedekah Muhammadiyah (Lazismu) dalam program sinergi sosial. Hal itu disampaikan Staf Ahli Wali Kota Balikpapan, Adamin Siregar dalam sambutannya di program Kemaslahatan Berkah Ramadhan dan Buka Bersama Embarkasi Balikpapan Dia menegaskan bahwa Ramadan adalah […]