Surat Edaran Mendagri

2 tahun lalu

Berikut Ketentuan Halal Bihalal, Daerah Diminta Menyesuaikan Status PPKM

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menerbitkan aturan lengkap soal halabihalal lebaran 2022. Ada beberapa ketentuan yang diatur. Dalam Surat Edaran Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Nomor 003/2219/SJ Pemerintah Daerah diminta menyesuaikan dengan status PPKM  Level 3, Level 2, dan Level 1 masing-masing  daerah “Kegiatan halal bihalal disesuaikan dengan level daerah kabupaten/kota yang ditetapkan dalam […]

2 tahun lalu

Pemerintah Batasi Kehadiran dalam Halalbihalal Berdasarkan Level PPKM di Daerah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah membatasi kehadiran dalam halalbihalal lebaran 2022 berdasarkan Level PPKM di daerah. Hal itu berdasarkan surat edaran Mendagri Kebijakkan itu sebagai upaya mencegah penularan dan peningkatan kasus COVID-19. “Diminta kepada gubernur dan bupati/wali kota untuk memperhatikan hal-hal sebagai berikut,” kata Mendagri dalam surat edaran tersebut Surat edaran mengatur maksimal jumlah tamu yang […]

3 tahun lalu

Mendagri Terbitkan Surat Edaran Percepatan Vaksinasi dan Penertiban PPKM, Berikut 5 Poin Pentingnya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menerbitkan Surat Edaran  Nomor 440/3929/SJ ditandatangani Tito pada 18 Juli ditujukan kepada para gubernur, bupati, dan wali kota. Surat edaran itu tentang Penertiban Pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dan Percepatan Pemberian Vaksin bagi Masyarakat. Dalam rangka mendukung pelaksanaan PPKM demi mencegah penyebaran Covid-19 dengan tetap mengedepankan kesehatan/keselamatan […]

3 tahun lalu

Kepala Daerah dan ASN Dilarang Gelar Open House

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Dalam Negeri (Kemendagri) Tito Karnavian mengeluarkan surat edaran 800/2794/SJ tentang Pembatasan Kegiatan Buka Puasa Bersama dan larangan gelar open house ataupun halal bihalal pada lebaran tahun ini. Larang tersebut, dikeluarkan setelah mencermati terjadinya peningkatan kasus penularan Covid-19 khususnya pada perayaan lebaran tahun kemarin, maupun Natal dan Tahun Baru. Sehingga kepala daerah […]