Timnas U-17 Indonesia

6 bulan lalu

Timnas U-17 Indonesia Waspadai Australia dan Kuwait

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hasil drawing babak kualifikasi Piala Asia U-17 Tahun 2025 menempatkan Timnas Indonesia berada di Grup G bersama Australia, Kuwait, dan Kepulauan Mariana Utara Pelatih Timnas U-17 Indonesia Nova Arianto mengatakan, Australia dan Kuwait merupakan dua tim yang sangat diwaspadai. Karena punya tradisi yang kuat dalam turnamen di Asia tersebut. “Seperti yang kita […]

1 tahun lalu

Meksiko Menang, Indonesia Tersingkir dari Piala Dunia U-17

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Timnas U-17 Indonesia dipastikan tersingkir dari Piala Dunia U-17. Pasalnya, Meksiko berhasil meraih satu tiket terakhir ke babak 16 besar. Meksiko lolos ke babak 16 besar setelah mengalahkan Selandia Baru dengan skor 4-0 pada pertandingan terakhir Grup F. Bahkan Meksiko finish sebagai runner up dengan poin 4. Sebelumnya, ada lima negara yang […]

Ketua Umum PSSI Erick Thohir / PSSI
1 tahun lalu

Pemain Timnas U-17 Indonesia di Persiapkan untuk Piala Dunia U-20

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Setelah takluk dari Maroko 3-1 dalam laga terakhir Grup A, nasib Timnas U-17 Indonesia untuk lolos ke babak 16 besar Piala Dunia U-17 butuh keajaban. Pasalnya, nasib tim asuhan Bima Sakti itu harus menunggu laga Korea Selatan vs Burkina Faso dan Meksiko vs Selandia Baru. Jika hasilnya imbang kemungkinan peluang lolos terbuka. […]

1 tahun lalu

Menakar Peluang Timnas U-17 Indonesia Masuk Empat Tim Posisi Ketiga Terbaik

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Timnas U-17 Indonesia menelan kekalahan dalam laga terakhir Grup A Piala Dunia U-17. Garuda Muda takluk 1-3 kontra Maroko di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Kamis (16/11) malam Tiga gol Maroko dicetak oleh Anas Alaoui (29’-penalti), Abdelhamid Eit Boudlal (39’), dan Mohamed Hamony (64’). Sedangkan satu-satunya gol Indonesia lahir dari eksekusi tendangan […]

1 tahun lalu

PSSI Hadirkan Orangtua Pemain Timnas U-17 untuk Menambah Motivasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Timnas U-17 Indonesia akan melakoni laga menentukan menghadapi Maroko padea laga terakhir Grup A Piala Dunia U-17 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Kamis (16/11) malam Skuat muda Garuda wajib meraih kemenangan, jika ingin lolos ke babak 16 besar. Karena, jika hanya bermain imbang, apalagi kalah dipastikan akan langsung tersingkir. Karenanya […]

1 tahun lalu

Wajib Menang Lawan Maroko, Pemain Timnas U-17 Indonesia Tak Merasa Terbebani

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Bek Timnas Indonesia U-17, Sulthan Zaky merasa tidak terbebani dengan laga terakhir yang harus menang lawan Maroko Jika ingin lolos ke babak 16 besar Piala Dunia U-17. Dia mengatakan, para pemain justru termotivasi untuk mempersembahkan kemenangan. Mereka ingin menunjukkan, tak hanya ingin menjadi tim pelengkap dalam event bergensi tersebut. “Suasana sekarang anak-anak […]

1 tahun lalu

Timnas U-17 Indonesia Wajib Menang Lawan Maroko Jika Ingin Lolos ke Babak 16 Besar

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Timnas U-17 Indonesia akan menghadapi Maroko pada laga terakhir Grup A Piala Dunia U-17, Kamis (16/11/2023) besok. Laga tersebut akan sangat menentukan bagi tim asuhan Bima Sakti. Mereka butuh kemenangan untuk lolos dari Grup A. Jika imbang , apalagi kalah dipastikan tersingkir. Saat ini skuat muda Garuda berada diujung tanduk, karena menempati […]

1 tahun lalu

Ditahan Imbang Panama, Nasib Timnas U-17 Indonesia Diujung Tanduk

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Nasib Timnas U-17 Indonesia untuk lolos dari fase grup A Piala Dunia U-17 akan ditentukan pada laga terakhir menghadapi Maroko pada 16 November. Dalam laga yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya pada Senin (13/11/2023) malam, kedua tim hanya bermain imbang 1-1. Panama mampu unggul dulu berkat gol yang dicetak […]