vaksin Pfizer

Vaksinasi di Lapangan Merdeka
2 tahun lalu

Pemerintah Distribusikan 5 Juta Vakisn Pfizer ke 25 Provinsi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah telah mendistribusikan sebanyak lima juta dosis vaksin Pfizer hibah dari Covax ke 25 provinsi di Indonesia. Hal ini dilakukan sebagai upaya pemenuhan stok vaksin COVID-19 di daerah. Karena banyak daerah mengelukan kehabisan stiok vaksin, sekaligus percepatan vaksinasi COVID-19. “Ini merupakan upaya kita untuk mempercepat penyuntikan vaksin dosis lengkap sampai booster” ungkap […]

2 tahun lalu

BPOM Setujui Penggunaan Darurat  Vaksin Pfizer untuk Booster Anak Usia 16-18 Tahun

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) menyetujui penggunaan darurat dosis booster pada anak usia 16-18 tahun untuk Vaksin Comirnaty atau Pfizer. Adapun dosis yang disetujui sebanyak 1 dosis (30 mcg/0.3 mL) untuk sekurang-kurangnya 6 bulan setelah dosis kedua vaksinasi primer dengan jenis vaksin yang sama (booster homolog), yakni Pfizer juga. Data studi […]

3 tahun lalu

Kembali Kedatangan 69.030 Dosis Vaksin Pfizer

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Sebanyak 69.030 dosis vaksin Pfizer kembali tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Banten pada Jumat (5/11/2021). Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kementerian Komunikasi dan Informatika Usman Kansong mengatakan kedatangan vaksin tahap ke-114 ini diharapkan mampu mengejar target 70 persen vaksinasi nasional. “Pemerintah optimis dapat mencapai target vaksinasi nasional, untuk itu perlu dukungan masyarakat,” kata  Usman Kansong, […]

3 tahun lalu

Kaltim Kedatangan 27.495 Vial Vaksin Pfizer Langsung Dari Swiss

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kaltim kembali kedatangan sebanyak 27.495 vial vaksin Pfizer melalui Bandara Internasional Sepinggan Balikpapan pada Kamis (21/10/2021) Kepala Bea Cukai Balikpapan , Firman Sane Hanafiah mengatakan, vaksin tersebut untuk mendukung percepatan vaksinasi dimana targetnya pada Desember tahun ini mencapai 70 persen sasaran. “Dengan ini, kami berharap pelaksanaan vaksinasi di Indonesia dapat lebih cepat […]

Hoax (ilustrasi)
3 tahun lalu

Awas Hoax! Vaksin Pfizer Bahaya Bagi Bayi yang Disusui, Begini Faktanya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Beredar sebuah pesan berantai yang menyiratkan bahwa vaksin Pfizer yang diterima oleh ibu menyusui berbahaya pada bayi yang disusui. Pesan tersebut berisi foto kaki seorang bayi yang nampak mengalami sakit kulit dengan narasi “Miris melihatnya, seorang Bayi yg disusui oleh ibu yg telah divaksin pfizer…” Faktanya informasi tersebut tidak benar. Sekretaris Jenderal […]

3 tahun lalu

Kembali Kedatangan 1,6 Juta Vaksin Pfizer, Skema Beli Langsung

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com Pemerintah kembali menambah ketersediaan vaksin COVID-19 dengan mendatangkan 1.643.850 dosis vaksin Pfizer pada Kamis (16 /09/2021). Kedatangan vaksin tahap ke-63 ini diperoleh pemerintah melalui skema pembelian langsung. “Sejalan dengan upaya kita bersama untuk mempercepat cakupan vaksinasi nasional, Indonesia kembali mendatangkan vaksin COVID-19 sebanyak 1,6 juta, ujar Juru Bicara Vaksinasi Kementerian Kesehatan dr. Siti […]

3 tahun lalu

Kembali Kedatangan 274.950 Dosis Vaksin Pfizer, Total Vaksin 240 Juta Dosis

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Indonesia kembali kedatangan vaksin COVID-19 hari ini. Kedatangan kali ini merupakan kedatangan tahap ke 62 berupa vaksin Pfizer sejumlah 274.950 dosis vaksin jadi. Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (KIP) Kementerian Komunikasi dan Informatika Usman Kansong, Rabu (15/9), mengatakan, kini total vaksin mencapai 240 juta dosis.l “Dengan kedatangan ini membuat total vaksin […]

3 tahun lalu

Tahap Awal Vaksin Pfizer Diperuntukan Untuk Masyarakat Umum di Jabodetabek

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Vaksin Pfizer dengan merek COMIRNATY yang sudah tiba di Indonesia untuk tahap awal didistribusikan ke wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tanggerang, Tanggerang Selatan dan Bekasi. Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat drg. Widyawati, mengatakan, prioritas pemberian ke wilayah Jabodetabek dikarenakan sistem logistik yang kompleks dibandingkan dengan jenis vaksin lainnya. Vaksin Pfizer membutuhkan penanganan […]

3 tahun lalu

Sebanyak 50 Juta Dosis Vaksin Pfizer Bakal Dikirim ke Indonesia

BALIKPAPN, Inibalikpapan.com – Sebanyak 50 juta dosis vaksin covid-19 Pfizer bakal di suplai ke Indonesia, Setelah ada kesepakatan antara Kementerian Kesehatan dengan PT Pfizer Indonesia dan BioNTech. Hal itu disampaikan Stephen Leung, Country Manager PT Pfizer Indonesia, dalam keterangannya kepada suara.com jaringan inibalikpapan pada Rabu (14/07/2021). “Kami sangat bergembira dengan telah ditandatanganinya perjanjian ini dengan Pemerintah Indonesia, […]

ilustrasi covid-19
3 tahun lalu

Hasil Uji Laboratorium, Vaksin Pfizer Lindungi dari Varian Baru Covid-19 Asal India

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Vaksin Pfizer diklaim mampu melindungi varian baru covid-19 asal India. Demikian disampaikan kata Olivier Schwartz, direktur Institut Pasteur Prancis dan rekan penulis studi. “Meskipun kemanjurannya sedikit berkurang, vaksin Pfizer mungkin melindungi terhadap varian India menurut hasil uji laboratorium,” ujarnya dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan.com Studi ini mengambil sampel 28 petugas kesehatan di kota Orleans, Prancis. […]