Virus corona

4 tahun lalu

Pemkot Balikpapan Waspadai Penumpang Domestik

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Pasca pemerintah mengumumkan dua warga Indonesia positif terjangkit virus corona, Pemerintah Kota Balikpapan langsung menggelar pertemuan dengan sejumlah instansi terkait, sebagai langkah antisipasi. Kepala Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan Andi Sri Juliarty mengungkapkan,  salah satu yang diantisipasi penumpang dari luar daerah. Mengingat seluruh penerbangan internasional, seperti dari Singapura, untuk sementara ditutup. “Kita […]

4 tahun lalu

Wali Kota Balikpapan Usulkan Asrama Haji Tempat Observasi Jamah Haji asal Kaltim

BALIKPAPAN, Inibalikpapann – Rencana Pemerintah Provinsi Kaltim melakukan observasi bagi jamaah umroh yang baru tiba, mendapat respon positif dari Pemerintah Kota Balikpapan. Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi bahkan, telah berkoordinasi dengan Gubernur Kaltim ISran Noor terkait usulannya menggunakan Asrama Haji Batakan untuk menjadi tempat observasi  jamaah umroh asal Kaltim.   “Kita usulkan agar bisa mempergunakan […]

4 tahun lalu

Orangtua Tetap Ijinkan Anaknya Kembali Kuliah di China

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Air mata Rina Karmila tak terbendung saat melihat anaknya yang kuliah di Wuhan China dan sempat menjalani karantina selam dua pekan di Natuna akhirnya toba di bandara Internasional Sepinggan Balikpapan, Minggu (16/02). “Alhamdulilah senang banget ya, karena sudah setahun dia tidak pernah pulang. saya senang, bahagia dan enggak bisa bilang apa-apa lagi […]

4 tahun lalu

Marina Masih Ingin Kembali Kuliah ke China

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Virus corona yang mewabah di China dan telah merenggut ribuan korban jiwa tak menyurutkan keinginan Marina Febriana Chariah mahasiswi asal Kota Balikpapan yang sempat kuliah di Wuhan China namun dievakuasi kembali ke tanah air. “Gak sih trauma, ya masih pingin kembali ke China,” ujar Marina setelah riba di bandara Internasional Sepinggan Balikpapan. […]

4 tahun lalu

Mahasiswa yang Kuliah di Wuhan Tiba di Balikpapan, Wali Kota : Masyarakat Tak Perlu Khawatir

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Mahasiswa asal Kaltim yang sempat menjalani observasi di Natuna selama dua pekan, akhirnya tiba di Bandara Internasional Sepinggan Balikpapan, sekitar pukul 09.00 wita, Minggu (16/02). Kedatangan mereka disambut langsung Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi dan keluarga. Terlihat raut kegembiraan dan rasa haru di wajah dari para mahasiswa maupun keluarga yang menyambu Namun […]

4 tahun lalu

Harga Bawang Putih di Distributor Naik Dua Kali Lipat, Pedagang Tak Sanggup Stok Banyak

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Sejak harga bawang putih melonjak hingga tembus Rp 70 ribu per kilogram di sejumlah pasar tradisional di Kota Balikpapan. sejumlah pedagang pun  lagi mampu beli banyak dari distributor untuk stok. “Saya saja sudah ga bisa beli lebih banyak untuk stok satu bulan,” ujar Irwan salah satu pedagang bawang di Pasar Tradisonal Klandasan […]

4 tahun lalu

Agen Kapal di Balikpapan Diberi Pelatihan Tangkal Virus Corona

BALIKPAPAN, Inibalikpapan –  Seluruh agen kapal akan dikumpulkan Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kota Balikpapan, Rabu (05/02). Mereka dikumpulkan untuk diberi pelatihan perlindungan diri agar tidak terjangkit virus corona. Kepala Bidang Keselamatan Berlayar dan Patroli KSOP Kota Balikpapan, Hasan Basri mengatakan, perlindungan diri tersebut terhadap agen kapal yang menerima kapal asing khususnya dari China […]

4 tahun lalu

Warga Balikpapan Tak Diperbolehkan Naik ke Kapal

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Pasa merebaknya virus corona, pemerintah pusat menginstruksikan telah  kepada seluruh stakeholder di daerah agar memproteksi warganya  tidak naik ke kapal khususnya kapal yang berasal dari China sebelum dinyatakan clear. “Tidak diijinkan naik ke kapal sebelum karantina kesehatan menyatakan itu clear  itu prinsip,” ujar Kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kota Balikpapan Zainul saat […]

4 tahun lalu

Wali Kota Balikpapan Minta Warganya Tak Sebar Berita Hoaks Virus Corona

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi mengingatkan warganya agar tak menyebarkan berita hoaks terkait virus corona. Mengingat saat ini virus corona membuah resah warga dunia. Hal itu disampaikan Rizal, pasca dua warganya yang ditetapkan jadi tersangka oleh Polda Kaltim setelah melakukan pemeriksaan. Keduanya KR dan FB  menyebarkan berita hoaks adanya suspect virus corona […]

4 tahun lalu

Balikpapan Ajukan Pembangunan Ruang Isolasi Berstandar Negatif

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Pasca merebaknya  virus corona, Pemerintah Kota Balikpapan telah mengajukan permohonan pembanguan fasilitas ruang isolasi yang memiliki standar tekanan negatif untuk penanganan penyakit khusus di rumah sakit. “Kemarin melalui Komisi IX DPR kita sampaikan dengan kepada gubernur (kaltim) nanti kita ajukan juga agar rumah sakit dilengkapi dengan gedung isolasi yang berstandar negatif yang […]