zakat fitrah

Zakat fitrah
7 bulan lalu

Lupa Bayar Zakat Fitrah hingga Lewat Idulfitri, Apa yang Harus Dilakukan?

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com– Zakat fitrah adalah salah satu kewajiban yang harus terpenuhi selama bulan Ramadan. Kewajiban ini punya batasan sebelum pelaksanaan salat Idufitri. Ibnu Umar ra meriwayatkan hadis soal kewajiban zakat fitrah. Di mana Rasulullah SAW menyatakan bahwa zakat fitrah wajib keluar sebelum salat Id. Hadis tersebut berbunyi: عَنِ اِبْنِ عُمَرَ رَضِيَ اَللَّهُ عَنْهُمَا قَالَ: فَرَضَ […]

8 bulan lalu

Zakat Fitrah Balikpapan Tahun Ini sebesar Rp48 Ribu

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Zakat Fitrah untuk Kota Balikpapan di bulan suci Ramadan 1445 telah ditetapkan Kementerian Agama (Kemenag) Kota Balikpapan. Kepala Kemenag Balikpapan HM Izzat Solihin mengatakan zakat fitrah dapat dibayarkan dalam bentuk beras atau uang. Berupa beras yang dikonsumsi sehari-hari sebanyak 3 kg setiap jiwa. Kemudian pembayaran zakat juga dapat berupa uang dengan nilai uang […]