Zona hijau covid-19

3 tahun lalu

Penerapan PPKM Mikro, Zona Hijau di Balikpapan Berkurang

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Perkembangan zonasi covid-19 di Kota Balikpapan setelah penerapan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) sejak awal ramadan sampai libur idulfitri secara umum kasus melandai. “Penambahan kasus memang melandai,  tetapi secara kedalamannya sangat mengkhawatirkan,” ujar Kepala Bidang Keamanan dan Penegakan Hukum Satgas Covid-19 Kota Balikpapan, Zulkifli kepada awak media, Jumat (28/5/2021). Untuk itu Zulkifli mengingatkan […]

3 tahun lalu

Sebanyak 1.512 RT di Balikpapan Bebas Covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan mengumumkan, pekan ini sebanyak 1.512 RT masuk zona hijau atau bebas kasus covid-19. Jumlah itu meningkat dari pekan sebelumnya. “Zona hijau kita alhamdulilah mengalami peningkatan minggu ini menjadi 1.512 RT meningkat 33 RT dari minggu yang lalu,” Kepala Satpol PP Kota Balikpapan Zulkifli dalam konfrens pers, Senin […]

3 tahun lalu

Sudah 551 RT Masuk Zona Hijau Covid-19 di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Angka kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kota Balikpapan semakin turun. Hal itu bisa dilihat dari zonasi covid-19 tingkat RT dalam pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) mikro. “Kita zona orange (RT) tidak ada lagi, apalagi zona merah,” ujar Kepala Satpol PP Kota Balikpapan Zulkifli, Jumat (12/03). Bahkan kata dia, ada sebanyak 551 RT […]

3 tahun lalu

Daerah Diminta Fokus Menjadi Zona Hijau Covid-19

JAKARTA, Inibalikpapan – Perkembangan peta zonasi risiko pada minggu ini dirasa cukup mengkhawatirkan. Karena jumlah daerah yang masuk zona merah atau risiko tinggi, penambahannya cukup drastis yakni berjumlah 108 kabupaten/kota dibandingkan Minggu lalu sebanyak 70 kabupaten/kota. Jumlah peningkatan minggu ini sama jika dibandingkan saat masa awal penanganan pandemi Covid-19, tepatnya 31 Mei tahun 2020.  “Apabila […]