glen

Calon Ibu Kota Negara Layak Jadi Destinasi Wisata Baru

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Dalam kunjungannya ke Kaltim, meninau lokasi yang akan menjadi Ibu Kota Negara (IKN) atau Pusat Pemerintahan, Menteri Perhubungan Budi Sumadi memuji keindahan alam Samboja dan Sepaku . Termasuk Teluk Balikpapan.  “Yang membuat happy masyarakat Kaltim khususnya Pak Gubernur (Kaltim) welcome, yang kedua alamnya juga indah, cantik. Samboja …

Read More »

Kunjungi Calon Lokasi Ibu Kota Negara, Ini yang Dilakukan Menteri Perhubungan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Sumadi didampingi Gubernur Kaltim Isran Noor meninjau lokasi yang akan menjadi Ibu Kota Negara (IKN) atau Pusat Pemerintahan, Kamis (19/09). Rombongan melihat langsung Kecamatan Samboja, dan Kecamatan Sepaku, Teluk Balikpapan maupun. jalan Tol Balikpapan – Samarinda. “Ya memang tadi kami bersama Gubernur melakukan …

Read More »

KPU Balikpapan Mulai Sosialisasi Jalur Independen

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca ditandatangani Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD),  oleh Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi, Ketua Kota Balikpapan Noor Toha, Kapolresta Balikpapa AKBP Wiwin Sutirta dan Ketua Bawaslu kota Balikpapan Agustian, maka tahapan Pilkada 2020 akan segera bergulir. “Jadi a disebut pilkada kalau sudah NPHD ditanda tangani. Jadi jangan …

Read More »

Laga Krusial, Persiba Tak Didampingi Pelatih Kepala

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Persiba Balikpapan akan melakoni laga terakhirnya dalam tur Jawa Timur (Jatim) menghadapi tuan rumah Persik Kediri dalam lanjutan liga 2 di stadion Brawijaya, Kamis (19/09). Namun dalam laga krusial tersebut, Beruang Madu dipastikan tidak akan didampingi Pelatih Kepala Satia Bagja yang terpaksa meninggalkan Persiba usai memimpin latihan, …

Read More »

Lampu PJU Tenaga Surya Tidak Efektif

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dalam 5 tahun terakhir, Pemerintah Kota Balikpapan menggunakan lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) tenaga surya. Namun belakangan justru dianggap tidak efektif, karena gampang rusak dan sulit memperbaikinya. Demikian disampaikan Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi. Sebelumnya menggunakan lampu PJU tenaga surya guna mendukung penghematan energi listrik sebagai kepedulian …

Read More »

Pemkot Balikpapan akan Manfaatkan Lahan Tidur Jadi Lahan Pertanian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan akan memanfaatkan lahan tidur menjadi lahan pertanian dan perkebunan. Meskipun, Pemerintah Pusat tidak membebankan Balikpapan menjadi daerah penghasil pangan. “Meski berdekatan dengan Ibu Kota Negara (IKN), Balikpapan tidak dibebankan jadi lokasi produksi pangan,” Kepala Dinas Pangan, Pertanian dan Perikanan (DP3) Balikpapan, Heria Prisni. Karena …

Read More »

Kurangi Pemanasan Global, Siswa dan Guru SMPN 4 Tenggarong Tanam Pohon

TENGGARONG, Inibalikpapan.com – SMP Negeri Tenggarong, bersama orangtua siswa melakukan penanaman pohon. Hal itu sebagai upaya untul mengurangi pemanasan global. Demikian disampaikan Kepala Sekolah SMP Negeri 4 Tenggarong, Agus Suparman. “Menanam pohon merupakan cara paling efektif mengurangi pemanasan global. Semakin banyak pohon yang ditanam, semakin banyak karbon dioksida yang diserap …

Read More »

Pertamina Resmikan Dapur Sehat Kampung KB Muara Rapak

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pertamina Terminal BBM Balikpapan meresmikan Program Dapur  Sehat Kampung Keluarga Berencana (KB) di RT 68 Keluharan Muara Rapak, Balikpapan Utara, Kamis (18/9/2019). Sekaligus Sosialisasikan Program Kemitraan bagi pelaku UMKM Operation Head Terminal BBM Balikpapan Rahdian Mahardika mengatakan, Dapur Sehat merupakan kelajutan dari Program SEHATI atau Sehat Anak …

Read More »

Jalan Minyak Ditutup, Sirine Keadaan Darurat Dibunyikan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pertamina Refinery Unit V Balikpapan akan menggelar simulasi atau latihan keadaan darurat. Dimana simulasi keadaan darurat dimulai dengan tanda pembunyian sirine bergelombang selama tiga menit. Simulasi tersebut dilaksanakan lebih kurang selama dua jam dan pembunyian sirine selama dua  menit terus menerus menandakan telah berakhirnya keadaan darurat. Rencananya …

Read More »

Networks

suara