glen

Pemkot Balikpapan Raih WTP Lima Kali Berturut-turut

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Kaltim atas Laporan Keuangan Daerah Tahun 2017. Penghargaan yang kelima kali berturut-turut itu diterima Pelaksana tugas Wali Kota Balikpapan Rahmat Mas’ud, di Kantor BPK Samarinda, Senin (28/05). Rahmad mengungkapkan, tak mudah …

Read More »

Dewan Minta Jalan Berlubang Dikawasan Pasar Pandasari Segera Diperbaiki

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – DPRD Kota Balikpapan meminta Pemerintah Kota agar segera memperbaiki jalan rusak dikawasan Pasar Pandansari. Pasalnya, dikawasan itu banyak ditemukan jalan berlubang dengan diameter yang cukup besar. Kondisi itu kerap dikeluhkan masyarakat maupun pedagang. “Kami minta Dinas Perdagangan untuk berkomunikasi dengan Dinas Pekerjaan Umum untuk memperbaiki jalan ini, …

Read More »

Persiba Belum Terima Jadwal Piala Indonesia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Persiba Balikpapan hingga kini belum menerima jadwal pasti Piala Indonesia. Hal itu disampaikan pelatih Persiba Wanderley Junior. “Kami hanya tahu nanti main lawan Deltras Sidoarjo di Piala Indonesia, tapi kami belum tahu kapan pastinya pertandingan. Kami masih tunggu dari PSSI, kapan akan di rilis jadwalnya,” ujar Wanderley. …

Read More »

Pemkot Dirikan 7 Posko Mudik Lebaran

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan dirikan 7 posko arus mudik . Hal itu disampaikan Kepala Dinas Perhubungan Kota Balikpapan Sudirman Djayaleksana. “Jadi seperti tahun lalu, kita dirikan 7 posko, jadi ada dibeberapa titik,” ujar Sudirman “Itu diluar posko di Pelabuhan Semayang yang di koordinir Pelindfo dan KSOP, juga posko …

Read More »

Tahun Ini Terjadi 45 Kasus Kekerasan Terhadap Anak dan Perempuan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sepanjang tahun ini atau periode Januari hingga Mei 2018 sebanyak 45 kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak yang dilaporkan ke Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polres Balikpapan. Kanit PPA Satreskrim Polres Balikpapan, Ipda Divania Putri Setyawan, mengatakan, kasus yang mendominasi rata-rata adalah persetubuhan, kekerasan dalam …

Read More »

Ini Penyebab Serapan Anggaran Rendah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan tengah berusaha memaksimalkan penyerapan anggaran. Karena belakangan penyerapan anggaran menjadi sorotan karenba masih sangat rendah, Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Balikpapan Tara Allorante mengatakan, ada beberapa proyek senilai Rp 380 miliar yang akan dikerjakan dalam waktu dekat. Dinas PU memang menjadi salah satu …

Read More »

Komisi II Pantau Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Pandansari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – memasuki pertengahan bulan ramadhan, Komisi II DPRD Balikpapan melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Pasar Pandansari Senin (28/5). Wakil Ketua Komisi II DPRD Kota Balikpapan, Iwan Wahyudi mengatakan, sidak tersebut untuk memantau harga maupun ketersediaan sembako. “Alhamdulillah, harga beberapa komoditas sudah stabil meski sebelumnya ada kenaikan seperti ayam …

Read More »

Hari Raya Waisak, Polres Perketat Pengamanan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Polresta Balikpapan, bantu Polda Kaltim dan TNI memperketat pengamanan di sejumlah rumah ibadah khususnya Vihara terkait hari raya Waisak. “Perayaan Waisak kita dari Polres Balikpapan melakukan pengamanan tempat-tempat ibadah vihara, menjaga enam tempat yang melaksanan tempat ibadah,” ujar Kapolresta Balikpapan AKBP Wiwin Fitra “Pengamanan terhadap sasaran atau …

Read More »

Networks

suara