glen

Soal Ada Hotel yang Tak Patuhi PPKM, Ini Kata Wali Kota

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Pasca diterapkan, pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) pada Jumat (18/01) pekan kemarin, Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi menyatakan masih ada pelaku usaha yang bandel.’ Salah satunya acara resepsi pernikahan yang berlangsung di Hotel Horison Sagita pada Sabtu (16/01) lalu, dan terpaksa dibubarkan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan …

Read More »

Waspadai Hoax, Ini Perbedaan 3 Kemasan Vaksin Covid-19 Sinovac

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Belakangan banyak muncul informasi di media sosial soal vaksin covid-19. Khususnya vkasin produsen Sinovac setelah program vaksinasi tahap pertama dilakukan. Jangan kaget kalau melihat ada informasi tentang 3 kemasan vaksin covid-19 produsen Sinovac yang berbeda-beda! Kemasan yang berbeda tersebut menandakan tiga tahapan yang berbeda. Pertama, sebelum pelaksanaan …

Read More »

4 Desa di Kaltim Berstatus Sangat Tertinggal, 128 Tertinggal dan 456 Berkembang

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Berdasarkan Indeks Desa Membangun (IDM) 2020 dari 841 desa yang tersebar di 81 kecamatan dan 7 kabupaten di Kaltim terdapat 51 desa mandiri, 202 desa maju, 456 desa berkembang, 128 desa tertinggal, dan 4 desa sangat tertinggal. Berkurangnya desa tertinggal dan desa sangat tertinggal dan semakin banyaknya …

Read More »

Update 17 Januari 2021 : Bertambah 454 Kasus Positif Covid-19 di Kaltim, 13 Kasus Kematian

ilustrasi covid-19

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kaltim terus meningkat. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 menyebutkan, bahkan ada penambahan 454 kasus positif baru dengan 15 kasus kematian. Terbanyak Kota Bontang dengan 98 kasus, Balikpapan 94 kasus, Kutai Kartanegara 65 kasu, Mahakam Ulu 39 kasus, Kutai Timur 38 kasus, Samarinda 38 …

Read More »

Gelar Pesta, Puluhan Remaja Diamankan Satgas Covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Puluhan remaja diamankan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan karena kedapatan menggelar pesta disalah satu kawasan di Balikpapan Timur pasa Sabtu (16/01) malam. Mereka diamankan karena melanggar jam malam, setelah Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan menerapkan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) karena lonjakkan kasus positif covid-19. “Saat ini sedang …

Read More »

Update 17 Januari 2021 : Bertambah 94 Kasus Positif Covid-19 di Balikpapan, 5 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca dua hari diterapkan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyaakat (PPKM), kasus penularan dan angka covid-19 di Kota Balikpapan perlahan terlihat mulai turun. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan menyebutkan, terdapat penambahan 94 kasus positif baru hari ini. Jumlah itu turun dari sehari sebelumnya mencapai 146 kasus positif. Kemudian …

Read More »

Sekprov Kaltim Tak Alami Efek Luar Biasa Pasca Disuntik Vaksin Covid-19

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Sekretaris Provinsi (Sekprov) Kaltim Sa’bani mengaku, tidak mengalami gejala yang luar biasa pasca disuntik vaksin covid-19 sinovac. Hanya terasa pegal karena jarum suntik yang agak panjang.Sa’bani menjadi orang pertama yang disuntik vaksin covid-19 di Kaltim, bersama Pangdam VI mulawarman Mayjen TNI Heri Wiranto dan Kapolda Kaltim Irjen …

Read More »

Soal Vaksinasi Covid-19 Kedepankan Edukasi Ketimbang Sanksi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 menilai bahwa memberi pemahaman akan manfaat vaksin Covid-19 kepada masyarakat, jauh lebih penting daripada menjatuhkan sanksi. Karena dengan pemahaman masyarakat yang baik terhadap vaksin, maka mencapai kekebalan komunitas atau herd immunity akan lebih mudah.  “Sebelum menjatuhkan sanksi atau denda, kita harus membuat masyarakat mengerti. …

Read More »

Satgas Covid-19 Gencar Sosialisasi PPKM, Bubarkan Warga dan Minta Pelaku Usaha Tutup Kegiatannya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hari kedua Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) khususnya jam malam Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan gencar melakukan sosialisaisasi dan mengimbau para pelaku usaha mulai dari pedagang, cafe, rumah makan, warung kopi, maupun angkringan menutup kegiatannya. Patroli dilakukan serentak dimasing-masing kecamatan, dengan tim gabungan mulai dari kecamatan, kelurahan, …

Read More »

Belum Ada Laporan Dampak Luar Biasa Pasca Disuntik Vaksin Covid-19

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Komisi Nasional Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (Komnas KIPI) menyatakan, belum ada laporan terkait efek atau kejadian luar biasa pasca penyuntikkan vaksin covid-19 sinovac tahap pertama 13 Januari 2021. “Alhamdulillah sampai saat ini, belum ada laporan Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI) serius yang terjadi,” ujar Ketua Komnas KIPI …

Read More »

Networks

suara