iniFLASH

Pemerintah Tetapkan Harga Eceran Tertinggi Minyak Goreng Kemasan Rp 14 Ribu Per Liter, Berlaku 1 Februari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah menetapkan harga eceran tertinggi (HET) untuk minyak goreng curah Rp 11.500 per liter. Minyak goreng kemasan Rp 13.500 minyak goreng kemasan sederhana dan Rp 14.000 per liter untuk minyak goreng kemasan premium. Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengatakan, kebijakkan HET tersebut akan mulai berlaku pada 1 Februari …

Read More »

Polda Kaltim Panggil Agen Pemegang Merk Truk dalam Kasus Kecelakaan Maut di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus kecelakaan maut di Simpang Lima Muara Rapak Balikpapan yang menewaskan empat korban jiwa dan 31 luka-luka, masih terus dikembang. Terbaru, Polda Kaltim memanggil agen tunggal pemegang merk truk tronton  yang menyebabkan terjadinya tabrakan beruntun untuk yang ke-13 kali di lokasi yang sama tersebut. “Kita sudah kirim …

Read More »

Murid SD di Balikpapan Terpapar Covid, Sekolah Diliburkan Lima Hari

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Setelah melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen selama dua minggu, kasus terkonfirmasi posotif Covid-19 di lingkungan sekolah mulai ditemukan di Kota Balikpapan, hal ini pun dibenarkan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Balikpapan, Muhaimin.  “Iya betul, ada satu murid di SD swasta yang terpapar Covid-19,” ujar …

Read More »

Polda Kaltim Masih Terima Pengaduan,  Sudah 18 Saksi Diperiksa Terkait Kasus Edy Mulyadi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Polda Kaltim masih menerima aduna, jika ada warga yang melaporkan Edy Mulyadi terkait kasus dugaan ujaran kebencian terhadap masyarakat Kalimantan. “Kalau pengaduan, namanya warga masyarakat itu sifatnya namanya pengaduan kita terima. Kita tidak pernah menolak pengaduan warga masyarakat,” ujar Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo, …

Read More »

Mabes Polri Layangkan Panggilan Kedua, Jika Mangkir Edy Mulyadi akan Dijemput

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Penyidik Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri akan  kembali melayangkan panggilan kedua terhadap Edy Mulyadi, setelah mangkir pada panggilan pertama. Kabareskrim Polri Komjen Pol Agus Andrianto mengatakan, Edy Mulyadi awalnya menyatakan bersedia hadir. Namun belakangan yang bersangkutan justru tidak hadir karena berbagai alas an. “Kalau sekarang beralasan …

Read More »

Kuasa Hukum Sebut Edy Mulyadi Siap ke Kalimantan, Tapi Khawatir Keamananya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kuasa Hukum Edy Mulyadi, Herman Kadir menyatakan, kliennya siap ke Kalimanyan untuk menjelaskan maksud pernyataannya ‘Kalimantan Tempat Jin Buang Anak‘ Dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan.com, mantan caleg PKS itu meminta jaminan keamanan.  Edy Mulyadi rupanya khawatir dengan keamananya jika ke Kalimantan. “Ada permintaan Pak Edy suruh datang ke …

Read More »

Hasil Tangkapan Nelayan Tanjung Jumlai Penajam Bergantung  Pada Cuaca

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hasil tangkapan nelayan di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) masih sangat bergantung pada cuaca. Khususnya untuk tangkapan rajungan maupun lobster. Hasil tangkapan mereka kini dijual langsung kepada Aruna Indonesia. “Kalau kencang angin baru bagus pendapatan, kalau teduh, teduh juga pendapatan. Tambah kencang angin tambah kencang juga hasilnya,” …

Read More »

Edy Mulyadi Tak Penuhi Panggilan Penyidik Mabes Polri

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Penyidik Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri menjadwalkan memeriksa Edy Mulyadi dalam dugaan ujaran kebencian atau penghinaan terhadap warga Kalimantan pada Jumat (28/01/2022). Namun rupanya, mantan caleg PKS itu tak memenuhi panggilan Bareskrim. Edy Mulyadi tak menghadiri panggilan tersebut dengan dalih surat panggilan yang dilayangkan oleh penyidik …

Read More »

Begini Gejala Covid-19 Varian Omicron

Covid-19 / Ilustrasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Indonesia kembali dihadapkan pada lonjakan kasus COVID-19 akibat varian Omicron. Menteri Kesehatan  Budi Gunadi Sadikin meminta masyarakat mengetahui ciri-ciri varian Omicron agar bisa melakukan pencegahan. Omicron memicu gejala ringan seperti flu biasa, batuk, dan demam dengan tingkat penularan yang cepat. “Nanti kita akan melihat dalam waktu yang …

Read More »

Kasus Covid-19 Melonjak, Satgas Imbau Pekerja Sektor Non Esensial WFH

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Kasus covid-19 di sejumlah daerah terlihat melonjak. Khususnya di tiga provinsi yakni Jakarta, Jawa Barat (Jabar) dan Banten yang mencapai 7 ribu kasus dalam seharin Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof. Wiku Adisasmito meminta bagi pekerja sektor non esensial agar dapat bekerja dari rumah atau work from …

Read More »