iniFLASH

Enam Kepala Daerah yang Terjerat Korupsi Tahun Ini

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sepanjang tahun 2021 ada enam kepala daerah yang terjerat korupsi  dan tertangkap tangan oleh KPK seperti yang dirangkum suara.com jaringan inibalikpapan.com, Sabtu (25/12/2021) 1.     Mantan Gubenur Sulawesi Selatan Nurdin Abdullah Gubernur Sulawesi Selatan Nurdin Abdullah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK pada 28 Februari 2021. Ia ditangkap karena …

Read More »

Tekad Yabes Roni Persembahkan Kemenangan, Sekaligus Kado Natal

Skuat timnas / laman PSSI

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sayap Bali United Yabes Roni bertekad mempersembahkan kemenangan sekaligus kado Natal bagi timnas Indonesia pada leg kedua Piala AFF 2020 menghadapi Singapura, Sabtu (25/12/2021). Pasukan Shin Tae-young membutuhkan kemenangan untuk lolos ke final. Karena di laga perdana bermain imbang dengan Singapura 1-1 . Skuat Garuda akan bertindak …

Read More »

Keseruan Jurnalis Belanja Bareng Pertamina di Pasar Pandansari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sempat diwarnai gerimis, sebanyak 25 Jurnalis Balikpapan antusias belanja bareng Pertamina ke pasar Pandasari untuk memenuhi kebutuhan pokok di saat libur Nataru. Biasanya, kegiatan jurnalis identic dengan peliputan atau menulis berita namun kali ini  para pencari berita menjelma menjadi ibu rumah tangga yang biasa belanja kebutuhan pokok …

Read More »

Serapan APBD 2021 Ditarget Capai 90 Persen

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Jelang berakhirnya tahun 2021 ini,  Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan terus menggenjot serapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Balikpapan, Sayid MN Fadli mengatakan, pihaknya saat ini masih menunggu hasil laporan akhir untuk memastikan besaran serapan anggaran tahun 2021 ini, yang manaAPBD Kota Balikpapan Tahun …

Read More »

Pertamina Salurkan Bantuan 184 Tabung Bright Gas, Untuk Korban Kebakaran di Baru Ilir

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan menyalurkan bantuan kepada masyarakat yang terdampak kebakaran di 3 RT Kelurahan Baru Ilir, Balikpapan Barat.  Bertempat di Posko Darurat yang didirikan Pemerintah Kota Balikpapan, Area Manager Comm, Rel, & CSR Regional Kalimantan, Susanto August Satria menyerahkan bantuan 184 tabung Bright Gas kepada …

Read More »

Perayaan Natal, Kapolda Pastikan Situasi Kaltim Aman Terkendali

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kapolda Kaltim Irjen Pol Herry Rudolf Nahak memastikan sehari jelang Natal situasi aman terkendali. Tal ada yang perlu dikhawatirkan. “Saya kira laporan yang kami terima saya dan Bapak Pangdam sitausi secara umum di Kaltim aman terkendali tidak ada laporan sesuatu yang perlu dikhawatirkan,” ujarnya saat meninjau Ibadah …

Read More »

Kodam VI Mulawarman Terjunkan 570 Personil, Polda Kaltim Terjunkan Tim Gegana

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kodam VI Mulawarman menerjunkan 570 personil untuk membantu kepolisian di Kaltim, Kaltara dan Kalsel dalam menjaga kemanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) “Kita melibatkan 570 personil untuk membantu Polri membantu pengamanan. TNI hanya memback up. Secara keseluruhan Wilayah Kodam VI ini bukan hanya Kaltim, tapi juga Kalsel …

Read More »

Malam Misa Natal, Kapolda dan Unsur Forkopimda Balikpapan Monitoring ke Gereja

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Guna ingin melihat langsung penerapan protokol kesehatan (prokes) dan keamanan selama ibadah malam misa natal, Kapolda Kaltim Irjen Pol Herry Rudolf Nahak, bersama dengan Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud, Ketua DPRD Abdulloh dan unsur Forkopimda melakukan monitoring kesejumlah gereja yang ada di Kota Balikpapan, salah satunya Gereja Bethany,  …

Read More »

Pekerja Muda Pertamina Aktif Gelar Aksi Sosial Selama 4 Hari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com- HUT Pertamina dan KPI unit Balikpapan diperingati dengan melakukan berbagai rangkaian kegiatan sosial yang dilakukan secara maraton. Kegiatan sosial dilaksanakan selama 4 hari yakni hari pertama diawali dengan aksi sosial berbagi dan silahturahmi ke Panti Jompo Bhakti Abadi. Panti jompo ini berisi 20 orang lanjut usia yang berusia …

Read More »

Misa Natal di Gereja Santa Theresia Balikpapan Dibatasi 50 Persen, Wajib Terapkan Aplikasi Peduli Lindungi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ibadah Misa Natal di Gereja Santa Theresia Balikpapan dibatasi hanya 50 persen jemaat yang hadir dengan wajib menerapkan aplikasi peduli lindungi. Ketua Panitia Natal Gereja Santa Theresia Balikpapan, Andika Hasan mengatakan, Ibadah Misa Natal dibagi dua yakni pertama pukul 17.00 Wita dan kedua pukul 20.00 Wita. “Misa …

Read More »