iniFLASH

Update 18 September 2021 : Bertambah 175 Kasus Baru Covid-19 di Kaltim, 7 Kasus Kematian

Covid-19 / Ilustrasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hari ini kembali angka kasus covid-19 baru terlihat melandai. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 menyebutkan, 175 kasus positif baru, 302 pasien sembuh dan 7 kasus kematian Secara kumulatif covid-19 sebanyak 155.573 kasus,  sebanyak 2.268 kasus aktif atau yang masih menjalani isolasi, sebanyak 147.970 pasien sembuh dan sebanyak 5.335 …

Read More »

Pangkalan TNI AL Balikpapan Sinergi dengan Forkopimda Gelar Vaksinasi Bersama

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Dalam rangka mensukseskan program percepatan penanganan Covid-19, Lanal Balikpapan bersinergi dengan Forkopimda Balikpapan menggelar serbuan vaksinasi sebanyak 1.148 dosis yang dilaksanakan di Kelurahan Graha Indah, pada Sabtu (18/9/2021). Kegiatan ini berlangsung dari pukul 08.00 Wita hingga 16.30 Wita, dimana dalam kegiatan tersebut menghadirkan tenaga kesehatan dari Dinas Kesehatan …

Read More »

Target Program Peremajaan Sawit Rakyat di Kalimantan Seluas 86.300 Hektar

Pekerja Rentan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah menargetkan program Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) di Kalimantan dari tahun 2020 hingga 2022 khususnya di Kalimantan mencapai 86.300 hektar. Untuk nasional Pemerintah menargetkan keseluruhnyanya mencapai 540.000 hektar yang tersebar Sumatera sebanyak 397.200 hektar, Jawa 6.000 hektar,  Sulawesi 44.500 hektar  dan Papua 600 hektar. Target pemerintah dalam …

Read More »

Turun PPKM Level 3, Pemkot Balikpapan Siapkan PTM Terbatas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Pusat menurunkan status PPKM Level 3 yang akan berlalu mulai 21 September 2021 untuk Kota Balikpapan pasca covid-19 melandai. Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud mengungkapkan, akan segera mempersiapkan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas dalam waktu dekat. Hal itu disampaikannya usai mengikuti rapat dengan Menteri Koordinator Bidang …

Read More »

Kasus Covid-19 Melandai, Balikpapan Turun PPKM Level 3

BALIKPAPAN, Inibalikpapa.com – Melandainya penularan covid-19 di Kota Balikpapan sehingga Pemerintah Pusat menurunkan status PPKM Level 4 menjadi Level 3. Hal itu disampaikan Wali Kota Rahmah Mas’ud untuk mengikuti rapat dengan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto pada Sabtu (18/09/2021). “Kita level 3 alahamdulilah, terima kasih kepada selurh warga Kota …

Read More »

Server Sempat Down, Tes CPNS di Balikpapan Molor

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Pelaksanaan tes calon pegawai negeri sipil (CPNS) di Kota Balikpapan mulai dilaksanakan Sabtu (18/9/2021) bertempat di Universitas Mulia, sempat mengalami gangguan setelah server mengalami down. Seketaris Badan Kepegawaian Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Balikpapan, Amiruddin membenarkan, jika server tes CPNS sempat down, waktu itu sekitar pukul 7.30 …

Read More »

Mantan Anggota DPR Sebut Ada Legislator Tidak Pernah ke Dapil, Tapi Terima Tunjangan

Gedung DPR RI

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Mantan anggota DPR RI periode 2009-2014  Erik Satrya Wardhana, menuturkan, banyak anggota DPR rekannya yang tidak ke daerah untuk menyerap aspirasi. “Setidaknya pada masa saya, banyak anggota DPR yang tidak turun ke dapil tapi tetap mendapat tunjangan,” kata dia dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan.com Misalnya, kata Erik, …

Read More »

Borneo FC Raih Hasil Imbang, Amiruddin Minta Maaf

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC Samarinda gagal memenuhi targetnya meraih tiga poin saat imbang 1-1 menghadapi Barito Putra pada Jumat (17/09/20210 kemarin. Padahal dalam laga itu Pesut Mahakam tampil mendominasi. Banyak peluang tercipta namun gagal dikonversi menjadi gol. Selain penampilan apik kiper Laskar Antasari Aditya Harlan. Tim asal Kota Tepian …

Read More »

Lego Ninjago Movie yang Diminati anak

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Tak bisa dipungkiri lagi, bahwa masa kanak-kanak itu memang selalu identik dengan sebuah permainan. Bermain merupakan kegiatan yang kanak-kanak lakukan sepanjang hari. Di zaman era gobalisasi ini semua serba canggih. Tampaknya kebanyakan anak-anak lebih tertarik bermain game yang ada pada gadget. Jika dibiarkan secara terus menerus, hal …

Read More »

Teknisi Korban Pesawat Rimbun Air yang Jatuh di Intan Jaya Papua Dimakamkan di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Jenasah Utra Iswayudi (41) teknisi Rimbun Air telah dimakamkan  di Tempat Pemakaman Umum Bukit Damai Sejahtera (BDS) Balikpapan Selatan pada Sabtu (18/09/2021). Iswahyudi menjadi korban kecelakaan pesawat Rimbun Air di Kampung Bilogai, Distrik Sugapu, Kabupaten Intan Jaya, Papua pada Rabu (15/09/2021), tiba di rumah duka , Jalan …

Read More »