iniFLASH

Kembangkan Ekowisata Lokal, PHKT Tanam 10 Ribu Mangrove di Pantai Kersik Marangkayu

MARANGKAYU, Inibalikpapan.com — Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT) terus mewujudkan komitmennya dalam upaya pelestarian lingkungan dan pengembangan ekowisata di sekitar daerah operasi. Hal ini diimplementasikan melalui penanaman pohon mangrove di Pantai Biru Desa Kersik, Kecamatan Marangkayu Kabupaten Kutai Kartanegara, yang di lakukan bersama kelompok binaan PHKT Sahabat Mangrove. Tercatat selama …

Read More »

Penanganan Banjir di Balikpapan Jadi Fokus Utama Tim Ahli Bangunan dan Gedung

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Salah satu permasalahan kota Balikpapan yang setiap tahun yang tak kunjung tuntas yakni penanganan banjir, untuk itulah Pemerintah Kota Balikpapan sangat berharap kepada Tim Ahli Bangunan dan Gedung Balikpapan bisa memberikan sumbangan pemikiran dan solusi dalam mengatasinya. Ketua Tim Ahli Bangunan Gedung Balikpapan, Benny Dhanio mengatakan, banyak …

Read More »

Total 4.073.831 Kumulatif Kasus Covid-19 di Indonesia, 131.923 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kumulatif kasus covid-19 di Indonesia sejak awal pandemi hingga Minggu (29/08/2021) mencapai 4.073.831 orang  Data itu berdasarkan rilis Kementerian Kesehatan (Kemenkes). Dari jumlah itu, sebanyak 217.590 orang masih menjalani perawatan di rumah sakit maupun isolasi terpusat (isoter) yang disediakan Pemerintah Daerah, perusahaan maupun di rumah. Hari ini …

Read More »

Daerah di Dorong Menggelar PTM Terbatas untuk Menekan Dampak Learning Loss

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Pusat mendorong daerah dengan status PPKM Level 1-3 agar menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas Berdasarkan Kajian Kemendikbud Ristek, situasi pembelajaran daring saat ini memberikan dampak risiko learning loss yang pemulihannya bisa memakan waktu hingga 9 tahun. Hal ini terjadi karena peserta didik tidak memperoleh pembelajaran …

Read More »

Update 29 Agustus 2021 : Capai 149.807 Kumulatif kasus Covid-19 di Kaltim, 5.041 Kasus kematian

Covid-19 / Ilustrasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 Kaltim hari ini melaporkan, kasus covidf-19 bertambah 331 orang. Namun jumlah itu terlihat turun dibanding dengan hampir beberapa bulan terakhir. Kendati begitu, dengan penambahan itu kumulatif kasus covid-19 di Kaltim sejak awal pandemi capau 149.807 kasus. Sementara yang menjalani perawatan di rumah sakit ataupun …

Read More »

Forkompida Ujung Tombak Pengendalian Covid-19 di Daerah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan,com – Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Dalam Negeri (Litbang Kemendagri), Agus Fatoni menyampaikan, Pemerintah Daerah (Pemda), DPRD, dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkompida) memiliki peran strategis dalam upaya penanganan pandemi Covid-19. Lantaran masing-masing pihak tersebut diyakini memiliki kewenangan penting dalam rangka mengatasi pandemi Covid-19. Karena itu, masing-masing …

Read More »

Bank Indonesia Balikpapan Gelar Sekolah Peduli Rupiah, Diikuti 1.700 Pelajar di Kaltim

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kantor Perwakilan Bank Indonesia Balikpapan menggelar Opening Day Sekolah Peduli Rupiah 2021 secara virtual. Program Sekolah Peduli Rupiah mulai 28 Agutus hingga 2 September 2021. Saat pembukaan yang digelar pada Sabtu kemarin, diikuti sebanyak 1.700 pelajar tingkat SD, SMP dan SMA sederajat di tiga wilayah yakni Balikpapan, …

Read More »

Vaksin Sputnik-V Efikasinya 91,6 Persen, Efek Sampingnya Demam Hingga Nyeri Otot

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) menerbitkan Izin Penggunaan Darurat atau Emergency Use Authorization (EUA) terhadap Vaksin COVID-19 Sputnik-V pada Selasa (24/08/2021) Kepala BPOM Penny K. Lukito menyampaikan, pemberian EUA untuk Vaksin Sputnik-V telah melalui pengkajian secara intensif oleh BPOM bersama Tim Komite Nasional Penilai Khusus Vaksin COVID-19 …

Read More »

Pemerintah Ambil Alih Aset-aset Obligor, Ganti Rugi Kasus BLBI

Sri Mulyani / suara.com

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Pemerintah telah melakukan pengambilalihan dan penguasaan aset-aset sebagai penggantian dari Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI). Secara simbolis telah dilakukan pada  Jumat (27/08/2021). Pengambilalihan tersebut, dengan penguasaan fisik melalui pemasangan plang pengamanan terhadap 49 bidang tanah seluas 5.291.200 m2 yang berlokasi di Medan, Pekanbaru, Tangerang, dan Bogor. “Hari …

Read More »

BPK Temukan Ratusan Penerima Bansos Ganda, Ada ASN

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – BPK temukan ratusan data ganda penerima bantuan sosial (bansos) covid-19 diantaranya adanya dugaan oknum aparatur sipil negara (ASN) yang terdaftar sebagai penerima. Dimana dari penelusuran dalam surat keputusan untuk penyaluran bantuan tahap II kepada masyarakat terdampak Covid-19 di Kota Pekanbaru. Terdapat 653 nama penerima yang tercatat lebih …

Read More »