iniFLASH

Warga Terpapar Covid-19 Harus Isoter, Daerah Diminta Perkuat 3T

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah terus mendorong agar warga yang terkonfirmasi positif covid-19 agar menjalani isolasi terpusat (isoter). Sehingga pasien bisa termonitor dengan baik. Hal itu disampaikan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto saat meninjau beberapa tempat isolasi terpusat di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, yaitu GOR Gelarsena dan Panti Semedi pada …

Read More »

Baru 293 Daerah di Indonesia dengan Komoditas Pertanian Ekspor

Pekerja Rentan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo memimpin Pelepasan Merdeka Ekspor Pertanian 2021’ dari Indonesia ke pasar global melalui virtual;dari Istana Merdeka Jakarta pada Sabtu (14/08/2021)). Dalam kesempatan itu Presiden mengatakan, salah satu kunci perbaikan perekonomian nasional adalah dengan meningkatkan ekspor. Karena dapat menambah motivasi para petani sehingga memenuhi kebutuhan dalam …

Read More »

Apical Group Partisipasi Ekspor Pertanian ke Pasar Global

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Apical Group, salah satu produsen minyak kelapa sawit berkelanjutan yang tergabung dalam Grup Royal Golden Eagle berpartisipasi pada acara ‘Pelepasan Merdeka Ekspor Pertanian 2021’ dari Indonesia ke pasar global yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo secara virtual dari Istana Negara pada Jumat  (14/08/2021). Pelepasan ekspor secara bersamaan …

Read More »

Penerapan PPKM di Sulawesi Tak Efektif, Mobilitas Masyarakat Masih Tinggi

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Penerapan PPKM di wilayah Sulawesi belum terlihat efektif dalam menurunkan mobilitas masyarakat. Rata-rata mobilitas di luar area pemukiman pada periode PPKM tanggal 3-9 Agustus justru mengalami peningkatan dari periode sebelumnya. Demikian disampaikan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian sekaligus Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PC-PEN) Airlangga …

Read More »

Pertamina Salurkan 150 Bantuan Paket Sembako di PPU

PENAJAM, Inibalikpapan.com – Pertamina RU Balikpapan b menyalurkan sebanyak 150 paket sembako di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU). Penyaluran bantuan ini merupakan bagian realisasi donasi employee volunteerism “Pertamina RU Balikpapan telah menyalurkan total 150 paket sembako di PPU,” ujar Area Manager Communication, Relations & CSR Pertamina RU Balikpapan Ely Chandra …

Read More »

Lanal Balikpapan Kembali Gelar Vaksinasi Massal Bagi Warga Sekitar Pelabuhan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pangkalan TNI AL (Lanal) Balikpapan kembali menggelar vaksinasi massal pada Sabtu (14/08/2021). Vaksinasi digelar di Balai Kesehatan Lanal Balikpapan. Warga sekitar Pelabuhan Semayang menjadi sasaran utama vaksinasi. Sebanyak 55 dosis yang disiapkan . Vaksinasi dipimpin Ketua Tim Balai Kesehatan Paur Kesum BK Lettu Laut (K) dr. Muh. …

Read More »

Update 14 Agustus 2021 : Bertambah 1.168 Kasus Covid-19 di Kaltim, 66 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus penularan covid-19 di Kaltim masih sangat tinggi. Lapran Satgas Penanganan Covid-19 Kaltim hingga pukul 15.00 Wita menyebutkan, terdapat 1.168 kasus positif baru. Sehingga secara kumulatif jumlah kasus covid-19 sejak awal pandemi sebanyak 139.464 orang. Adapun kasus aktif covid-19 atau yang menjalani perawatan dan isolasi mandiri (isoman) …

Read More »

Borneo FC Matangkan Taktik Bermain, Tak Ada Pemain Cedera

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Jelang bergulirnya kompetisi liga 1 musim ini yang akan berlangsung pada 27 Agustus 2021, Borneo FC Samarinda makin mematangkan persiapannya. Musim ini kompetisi akan digelar ditengah pandemi covid-19. Sehingga perhelatannya akan berbeda dengan sebelum pandemi. Protokol kesehatan (prokes) ketat diterapkan. Dalam setiap pertandingan tak ada lagi suara …

Read More »

Dari Berita Hoaks Hingga Minimnya SDM Jadi Kendala Penanganan Covid-19 di Kaltim

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Berbagai persoalan dihadapi Pemerintah Daerah khususnya di Kaltim untuk menekan dan mengendalikan kasus penularan covid-19 yang masih sangat tinggi. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kaltim Padilah Mante Runa mengatakan,  berbagai persoalan yang dihadapi di lapangan terutama saat melakukan 3T (Testing, Tracing, dan Treatment). Koneksi internet di beberapa daerah …

Read More »

Vaksin Moderna Hanya untuk Dosis Ketiga Nakes, Warga dengan Komorbid dan Ibu Hamil

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Indonesia telah menerima hibah vaksin COVID-19 Moderna dari Covax Facility sebanyak 8 juta dosis. Vaksin COVID-19 ini sudah mulai diberikan kepada tenaga kesehatan (nakes) dan tenaga penunjang kesehatan sebagai vaksin dosis ketiga. Peningkatan kasus terkonfirmasi COVID-19 yang tinggi mendorong Pemerintah untuk secara khusus memberikan perlindungan tambahan …

Read More »