iniFLASH

Balikpapan Satu-satunya Punya Jaringan Mitra Perlindungan Perempuan dan Anak Hingga Tingkat RT

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Kota Balikpapan menjadi satu-satunya kota di Indonesia yang mempunyai jaringan atau mitra perlindungan perempuan dan anak sampai ke tingkat RT. Hal ini sebagai salah satu upaya pencegahan terjadi kekerasan terhadap anak. Kabid Perlindungan Anak Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Kota Balikpapan Moh. Kosyim …

Read More »

Miliki Sederet Prestasi, Ini Dia Sosok Calon Kapolri Pengganti Jenderal Idham Azis

Semua orang tahu menduduki jabatan strategis, seperti Kabareskrim bukanlah hal yang mudah. Apalagi tugas dan tanggung jawab diemban dengan sungguh-sungguh, hingga menghasilkan sederet prestasi selama mengemban amanah posisi tersebut. Hal itu pula yang dilakukan, dan diperolah oleh Komjen Pol. Listyo Sigit. Namun siapa sangka, di tengah kesibukannya sebagai Kabareskrim, ia …

Read More »

Dewan Dukung Pemkot Anggarkan Bantuan ke Sulbar, Tidak Perlu Diparipurnakan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan mendukung rencana Pemerintah Kota Balikpapan yang akan memberikan bantuan ke daerah yang tertimpa musibah gempa bumi di Sulawesi Barat (Sulbar) “Kalau untuk bantuan musibah bencana alam itu biasanya diambil dari Dana Tidak Terduga (DTT) , artinya sah-sah saja ketika ada cadangan …

Read More »

Program Vaksinasi Covid-19 Dilakukan Dalam Empat Tahap

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Program vaksinasi Covid-19 akan dilaksanakan dalam empat tahap. Hal itu disampaikan Juru Bicara Pemerintah Reisa Broto Asmoro. Untuk suksesnya program vaksinasi harus dilakukan secara cermat. “Tahap pertama, pelaksanaan Januari hingga April 2021. Dengan sasaran tenaga kesehatan, asisten tenaga kesehatan, tenaga penunjang serta mahasiswa yang menjalani profesi kedokteran …

Read More »

Mendagri Terbitkan Surat Edaran Potensi Bencana Hidrometeorologi

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mengeluarkan Surat Edaran terkait Potensi Bencana Hidrometeorologi. Dalam Surat edaran Tersebut, Pemerintah Daerah (Pemda) proaktif hadapi potensi bencana alam. Menurutnya pemda perlu meningkatkan kewaspadaan dan mengaktifkan serta memobilisasi segala kekuatan dalam rangka penanggulangan bencana, termasuk menyiapkan anggaran dalam bentuk belanja …

Read More »

Fraksi Segera Sampaikan Pandangannya Terkait Revisi Perda Ketertiban Umum

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – DPRD Kota Balikpapan akan segera merespon nota tanggapan Wali Kota terkait Perubahan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 10 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Ketertiban Umum. Wakil ketua DPRD Kota Balikpapan Sabaruddin Panrecalle mengatakan, DPRD melalui fraksi akan menyampaikan pandangannya terkait Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) atas Perubahan Perda Nomor 10 …

Read More »

Sudah Ada Pelaku Usaha yang Ditutup Sementara Karena Langgar Ketentuan PPKM

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca penerapan pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) sebanyak 235 pelanggar yang terjaring razia Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan baik perorangan maupun pelaku usaha. Mereka yang melanggar dikenakan denda sesuai  Peraturan Wali Kota Nomor 23 Tahun 2020 tentang  peningkatan kedisiplinan penerapan protokol kesehatan dalam rangka pencegahan dan pengendalian …

Read More »

PPKM di Balikpapan Masih Lebih Longgar Ketimbang di Jawa dan Bali

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Terkait keluhan pelaku usaha maupun masyarakat pasca diterapkannya, pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM), Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi pun angkat bicara. Dia mengatakan, ketentuan PPKM di Kota Balikpapan justru lebih longgar ketimbang yang diterapkan di Pulau Jawa dan Bali. Karena pembatasan aktifitas masyarakat hingga pukul 21.00. Sedangkan …

Read More »

Revisi Perda Ketertiban Umum untuk Tingkatkan Protokol Kesehatan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Guna mendukung penegakkan disiplin protokol kesehatan covid-19, DPRD dan Pemerintah Kota Balikpapan merevisi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 10 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Ketertiban Umum. Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi mengatakan, revisi Perda tersebut akan memperkuat Peraturan Wali Kota Nomor 23 Tahun 2020 tentang Peningkatan Kedisiplinan Penerapan Protokol …

Read More »

Demi Keselamatan Dalam Bekerja, Seketariat dan Anggota DPRD Gelar Doa Bersama

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Kurun waktu sebulan ini Sekretariat DPRD Balikpapan harus ditinggalkan dua sosok yang dikenal baik dengan siapa pun baik sesama rekan sejawat maupun kepada para Ketua, Wakil dan Anggota DPRD. Mereka yakni Sekretaris DPRD Balikpapan Abdul Azis yang meninggal pada 14 Desember 2020 dan yang terbaru ditinggalkan oleh …

Read More »

Networks

suara