iniFLASH

Wawali Rahmad Terima Bantuan APD dari BUMN Kontruksi China

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com —- Kontraktor Jalan Tol Balikpapan – Samarinda, Beijing Urban Contruction Group (BUCG) memberikan bantuan kepada pemerintah kota Balikpapan alat perlindungan diri (APD)  bagi dokter atau perawat dalam penanganan virus Corona.  Bantuan diberikan Wong Weimin Projek Manager BUCG kepada Wakil Walikota Balikpapan H Rahmad Mas’ud di ruang kerja Wakil Walikota …

Read More »

Wabah Virus Covid -19, Kapolda dan Pangdam Sidak

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Mewabah virus Covid -19 di Balikpapan dikhawatirkan akan mempengaruhi stok kebutuhan pokok masyarakat di Balikpapan. Bukan hanya kebutuhan pokok masyarakat tapi juga kondisi bandara dan RSKD rujukan Corona yang menjadi perhatian pemerintah daerah. Kapolda Kaltim Irjen Pol Muktiono, Pangdam VI Mulawarman Mayjen TNI Subiyanto, Walikota Rizal Effendi …

Read More »

Blok Tahanan Lapas Balikpapan di Semprot Disinfektan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIA Balikpapan melakukan penyemprotan disinfektan blok tanahan untuk mencegah penularan virus corona. Demikian disampaikan Kasubsi Bimbingan Kemasyarakatan dan Perawatan (Bimaswat) Lapas Klas II A Balikpapan, Slamet Riyadi. Penyemprontan tersebut, sesuai instruksi Ditjen Pemasyarakatan. “Instruksi pusat untuk melakukan langkah pencegahan, jadi kami semprot disinfektan …

Read More »

Dewan Minta warga Tidak Borong Sembako

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – Ditengah wabah virus corona, DPRD Kota Balikpapan meminta warga tidak melakukan asksi borong sembako. Hal tersebut disampaikan Wakil Ketua DPRD Kota Balikpapan Thohari Azis. Dia mengatakan, aksi borong sembako justru akan memicu terjadinya inflasi dan membuat harga sembako melonjak. Sepertu gila pasir yang kini harganya melonjak dari …

Read More »

Pemkot dan Loka POM Buat Cairan Disinfektan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com—- Pemkot bekerjasma dengan Loka POM Balikpapan akan membuat cairan disinpektan karena kelangkaan yang terjadi di Balikpapan. Walikota Rizal mengatakan pemkot akan membeli bahan cairan disinfektan dan BPBD kota sudah membuat sendiri dengan hasil yang bagus. “kita akan membuat sendiri disinfektan yang langka begitu,” ujarnya usai rapat kordinasi pencegahan …

Read More »

Harga Gula Pasir Kemasan Capai Rp19 ribu, Rizal Minta Jumlah Pembelian Dibatasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Virus Corona juga menyebabkan sejumlah kebutuhan mengalami kenaikan terutama gula pasir. Di pasar modern seperti pasar Segar Balikpapan Baru harga gula kemasan mencapai Rp19 ribu perkg. “Gula di pasar segar ada 19 ribu. Het itu 12 ,500 Gula kemas utamanya. Kalau gula curah lebih murah,” kata Walikota …

Read More »

Satu Orang Positif Corona di Kaltim, Dirawat di RS AWS Samarinda

SAMARINDA, Inibalikpapan – Pemerintah Provinsi Kaltim merilis daftar pasien dengan dengan pengawasan atau suspect virus corona, Rabu (18/03). Mengejutkan, hasilnya, terdapat satu pasien positif terjangkit virus corona. Pasien tersebut, kini tengah diraawat diruang isolasi rumah sakit AWS Syahrani Samarinda. Sampai saat ini dalam kondisi stabil dan semakin membaik. Sejak 31 Januari hingga …

Read More »

Networks

suara